5 Destinasi Wisata Alam Populer di Aceh Tamiang yang Wajib Dikunjungi

- 13 Januari 2023, 21:15 WIB
Kuala Paret Aceh Tamiang /Instagram/@nasron_97
Kuala Paret Aceh Tamiang /Instagram/@nasron_97 /

JURNAHACEH.COM– Aceh Tamiang merupakan salah satu daerah hasil dari pemekaran Kabupaten

Aceh Timur yang terletak diperbatasan Aceh dan Sumatra utara.

Kabupaten ini menyimpan beragam destinasi wisata yang memikat seperti wisata bahari, wisata air terjun, hingga wisata sejarah.

Nah, bagi kamu yang berniat berlibur ke Aceh Tamiang, berikut beberapa rekomendasi destinasi wisata yang wajib kamu sambangi ketika berada di Kabupaten ini, diantaranya:

Baca Juga: Rekomendasi Tempat Wisata di Pekanbaru yang Lagi Hits, Terupdate Tahun 2023

1. Kuala Paret

Di objek wisata yang satu ini, kau akan menemui bebatuan cadas yang seolah bagaikan diukir menggunakan aliran sungai hijau dan terlihat begitu eksotis dan mempesona ketika di pandang.

Untuk bisa sampai ke objek wisata ini, kamu harus melewati jalanan perkebunan sawit yang berlubang-lubang. Namun perjalanan tersebut terbayarkan ketika melihat keindahan Kuala Paret.

Disambut oleh suara gemercik air  juga pemandangan alam sekitar yang luar biasa menakjubkan akan membuat kamu seketika lupa akan kelelahan di perjalanan.

2. Air Terjun 7 Tingkat

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x