Desa Wisata Tembi Berjuluk Rumah Budaya Terhits di Jogja

- 11 Januari 2023, 06:50 WIB
Suasana persawahan di Desa Wisata Tembi
Suasana persawahan di Desa Wisata Tembi /@desawisatatembi/Kolase foto Instagram

Anda dapat memilih fasilitas dan kenyaman anda dengan harga mulai Rp 300.000 hingga Rp 750.000 per kamar.

Baca Juga: 4 Rekomendasi Destinasi Wisata Air Yogyakarta Terbaru Tahun 2023

2. Wisata Gastronomi

Membuat panganan langsung di desa sekaligus mencicipinya tidak akan anda temui di tempat lain, yang biasanya langsung anda santap tetapi di sini anda dapat melihat pengolahannya langsung.

Ada paket yang dapat anda pilih seperti:
- Membuat tempe kedelai dikenakan tarif Rp 20.000 per orang.
- Membuat sagon dikenakan tarif Rp 20.000 per orang, dan
- Membuat goreng pisang dikenaka Rp 20.000 per orang.

3. Wisata Kerajinan

Di sini anda ditawarkan beberapa paket kegiatan seperti membatik kain dengan tarif Rp
30.000, membatik topeng kayu Rp 50.000, membuat kerajinan desa tembi berupa kotak pensil Rp 25.000, tempat tisu Rp 50.000, serta mewarnai keramik Rp 20.000.

Baca Juga: Kisah Pilu Dibalik Wisata Sejarah Lawang Sewu di Kota Semarang, Jawa Tengah

4. Wisata Keliling Desa

Desa Wisata Tembi memberikan paket wisata pilihan keliling desa naik delman Rp 150.000 dengan kapasitas lima orang. Serta menawarkan paket keliling Desa Tembi, Pasar Seni Gabusan, Kelompok Kerajinan Kulit Manding menggunakan delman dikenakan biaya Rp 250.000.

5. Wisata Outbound

Ada beberapa permainan outbound yang menarik di Desa Wisata Tembi yang dapat anda lakukan dengan tarif yang berbeda-beda. Untuk pelajar atau mahasiswa Rp 20.000 dan untuk umum Rp 35.000.

Bagi anda yang sudah jenuh dengan keramaian kota, Desa Wisata Tembi adalah pilihan terbaik untuk anda berlibur. ***

Halaman:

Editor: Ade Alkausar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah