Ini Dia 5 Manfaat Kurma, Si Primadona Saat Ramadhan Tiba, Salah Satunya Bisa Cegah Penuaan Dini Lho

- 24 Maret 2023, 18:00 WIB
Buah Kurma/Pixabay/Pictavio
Buah Kurma/Pixabay/Pictavio /

JURNALACEH.COM – Selama menjalankan ibadah puasa Ramadhan seluruh umat Islam tentunya lebih fokus beribadah termasuk yang sunah serta beramal rutin. Nabi yang menjadi panutan para umat Islam mempunyai hidangan yang wajib tersedia setiap Ramadhan, yaitu buah kurma.

Buah kurma menjadi primadona selama Ramadhan yang memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Sehingga kurma disebut sebagai hidangan sunnah untuk berbuka puasa.

Buah kurma yang baik untuk dikonsumsi berjumlah ganjil, yaitu: berjumlah satu, tiga, lima dan seterusnya. Jumlah kurma ganjil tersebut merupakan dari sunnah Nabi. Dalam suatu hadits riwayat Bukhari dan Muslim telah dijelaskan bahwa, “Siapa yang buah kurma tujuh butir, maka akan terhindar dari racun dan sihir”.

Baca Juga: Keren! Berwisata ke Bukit Watu Ireng Pekalongan, Abadikan Momen Serumu di Panorama Alam Yang Cantik

Untuk menemukan buah kurma saat ini tidaklah sulit. Bahkan bisa kita dapatkan pada sejumlah minimarket dan supermarket terdekat. Baik dikonsumsi sejak dini juga, karena buah kurma aman bagi anak-anak.

Bahkan saat ini banyak varian kue dan minuman yang dicampur dengan buah kurma ini. Kali ini tim JurnalAceh.com menjabarkan manfaat kurma, yaitu:

1. Menjaga Kekebalan pada Tubuh

Pada buah kurma terkandung antioksidan yang dapat menahan radikal sehingga tubuh mendapat kekebalan yang kuat. Ada 3 jenis antioksidan yang terdapat pada kurma, yaitu: asam fenolat, flanovoid dan karotenoid. Kandungan-kandungan tersebut berperan penting bagi tubuh.

Baca Juga: Update Terbaru Harga Emas Hari Ini di Aceh Utara, Yuk Kita Cek!

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x