Bisa Petik Sendiri, Berikut Ulasan Wisata Kebun Kurma Pasuruan yang Sedang Populer

- 25 Maret 2023, 14:15 WIB
Wisata Kebun Kurma Pasuruan/Instagram/@seputar_pasuruan
Wisata Kebun Kurma Pasuruan/Instagram/@seputar_pasuruan /

Ketiga, ditengah-tengah tempat wisata ini terdapat pesawat Boeing 737 yang dapat kawan-kawan gunakan untuk melihat pemandangan hamparan pohon kurma dari atas dan mengabadikan momen melalui swafoto. Selain itu juga terdapat banyak stan makanan yang bisa anda bikmati untuk melengkapi liburan anda bersama pasangan maupun keluarga.

Keempat, tempat wisata ini beralamatkan di Desa Sukorejo, Kecamatan Sukorejo, Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur. Bagi kawan-kawan yang bingung merencanakan liburannya kemana, lokasi ini sangat cocok untuk kawan-kawan kunjungi.

Baca Juga: Top 4 Tempat Wisata di Bandung Panoramanya Paling Mampu Bikin Wisatawan Takjub  

Kelima, untuk mengunjungi tempat wisata kebun kurma ini kawan-kawan hanya perlu mengeluarkan sedikit dana tiket yakni sebesar Rp15.000 per orang pada hari kerja (weekday) dan sebesar Rp20.000 untuk akhir pekan (weekend). Harga ini cukup murah sekali jika dibandingkan dengan apa yang ditawarkan oleh tempat wisata ini.***

Update berita dan artikel menarik lainnya di Google News

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x