3 Tempat Wisata di Surabaya Paling Hits dan Selalu Ramai Pengunjung

- 26 Maret 2023, 09:51 WIB
Kota Surabaya / unsplash.com
Kota Surabaya / unsplash.com /

Di tempat ini kamu bisa mengetahui sejarah kretek Indonesia, baik dari jenis-jenis cengkeh, pemantik rokok, dan proses pembuatan rokok. 

Museum Sampoerna ini juga menawarkan kepada para pengunjung untuk keliling Kota Surabaya secara gratis menggunakan sebuah bus. 

Selain itu, juga terdapat cafe yang tak kalah nyaman dan toko souvenir di lantai duanya, sehingga liburanmu semakin lengkap.

Baca Juga: Terbaru! 3 Tempat Wisata di Pandeglang 2023 yang Lagi Hits dan Populer 

Lokasi: Taman Sampoerna Nomor 6, Krembangan Utara, Kecamatan Pabean Cantian, Kota Surabaya, Jawa Timur. 

2. Ekowisata Mangrove

Mengingat cuaca Kota Surabaya yang begitu panas, ada bagusnya untuk berwisata di daerah yang hijau seperti Ekowisata Mangrove. 

Ekowisata Mangrove bisa jadi salah satu tempat wisata yang nyaman dan bernilai edukatif  bagi kamu sata di Surabaya.

Baca Juga: Menarik! 3 Tempat Wisata Alam di Provinsi Lampung Yang Anti Mainstream 

Selain bisa menghirup udara segar, di tempat ini kamu juga bisa menyusuri hutan mangrove di atas jembatan kayu dan bambu.

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x