Top! 3 Tempat Wisata Majalengka 2023, Lagi Viral dan Cocok untuk Dikunjungi Bersama Keluarga

- 26 Maret 2023, 09:58 WIB
Bukit Mercury Sayang Kaak/Instagram/@bukitmercurysayangkaak/
Bukit Mercury Sayang Kaak/Instagram/@bukitmercurysayangkaak/ /

JURNALACEH.COM- Majalengkan daerah yang berbatasan langsung dengan Sumedang ini punya banyak tempat wisata yang lagi viral dan destinasi tersebuta juga sangat cocok untuk dikunjungi bersama keluarga.

Rasanya belum lengkap jika jalan-jalan ke Majalengka belum mengunjungi tempat wisatanya yang memiliki beragam wahan seru   dan keindahan alam.

Ketika Anda dan keluarga buat rencana liburan, jadikan Kota Angin ini dalam daftar ya! Tempat wisatanya sangat cocok untuk dikunjungi bersama keluarga.

Baca Juga: 3 Tempat Wisata di Surabaya Paling Hits dan Selalu Ramai Pengunjung

Berikut tempat wisata di Majalengka, JurnalAceh.com dirangkum dari berbagai sumber.

1. Situ Cipanten

Tempat wisata yang pertama Situ Cipanten menawarkan sebuah danau yang didalamnya beragam kegiatan seru yang dapat dilakukan bersama keluarga Anda.

Seperti sepeda layang, set photo di tengah danau, bebek air berdua, bebek air berempat, keliling naik perahu, dan lain-lain. Tak hanya itu, Anda dan keluarga dapat mengenal jenis ikan dan sekaligus memberikan makan telah disediakan loket pakan.

Baca Juga: 5 Tempat Wisata Paling Hits di Malang, Banyak Spot Kekiniannya Lho!

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x