Rekomendasi 3 Tempat Wisata di Makassar 2023 Paling Hits dan Super Ciamik

- 2 April 2023, 18:10 WIB
Taman Batu Balocci/IG/@like_celebest
Taman Batu Balocci/IG/@like_celebest /

JURNALACEH.COM - Wisata di Makassar, Sulawesi Selatan begitu identik dengan pantai Losari. Bagi kamu yang tinggal di luar Makassar rasanya belum lengkap jika belum mengunjungi ke Pantai Losari.

Padahal, kota Makassar ini memiliki banyak sejumlah destinasi wisata baru yang tentunya gak kalah keren dan seru untuk kamu kunjungi.

Yuk coba mampir ke beberapa tempat wisata yang nantinya di sebutkan pada artikel JurnalAceh.con ini, simak sampai habis ya, diantaranya sebagai berikut:

Baca Juga: Yuk Coba! 10 Wisata Kuliner Enak dan Terkenal Di Surabaya, Jamin Dibikin Bikin Ketagihan

1. Taman Batu Balocci

Di Makassar juga memiliki spot yang unik untuk berswafoto yaitu Taman Batu Balocci yang cukup populer. Wisata yang satu ini menyajikan hamparan, batu karst berwarna abu-abu yang dikombinasikan dengan warna hijau dan kuningnya reremputan.

Tempat wisata ini yang satu ini sangat unik buat kamu yang gemar fotografi ataupun hanya untuk sekedar bersantai di sini. Di sarankan mengunjungi tempat wisata ini yaitu pada pagi dan sore hari jika siang tempat ini sangat panas. Di sini anda bisa menikmati pemandangan alamnya yang siap memanjakan mata.

Lokasinya berada di Balleanging, Balloci, Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan Sulawesi Selatan.

Baca Juga: Viral, Wisata Malam Bali Paling Diburu Wisatawan, Menikmati Indahnya Pantai di Pulau Dewata, Yuk Kepoin

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags


Terkait

Terkini

Terpopuler

Terpopuler Pikiran Rakyat Network

PRMN TERKINI

x