Menparekraf : Wisata Petualangan Bisa Dorong Perkembangan Industri Pariwisata

- 30 Mei 2023, 23:50 WIB
Menparekraf Sandiaga Uno/Instagram/@sandiuno
Menparekraf Sandiaga Uno/Instagram/@sandiuno /

JURNALACEH.COM- Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno mengatakan wisata petualangan bisa mendorong perkembangan industri pariwisata alam dan petualangan, serta berkontribusi pada kelestarian alam Indonesia.

Menurut Sandiaga, dalam pernyataannya di Jakarta pada Selasa 30 Mei 2023, wisata petualangan juga mempunyai potensi yang besar sebagai dorongan pergerakan perkembangan wisatawan setelah pandemi.

Kecenderungan ini terius mengalami tren peningkatan seiring dengan hadirnya ceruk pasat atau niche market dengan basis pada variasi minat secara khusus.

Baca Juga: Ini Dia, Tempat Wisata di Banyuatis, Surga Tersebunyi, Yuk Intip Keindahanya

Oleh sebab itu, lanjut Sandiaga, pelaku industri pariwisata berbasis tanah air terutama tur operator dan agen travelling kiranya perlu memanfaatkan peluang tersebut guna bergabung dan berpromosi dalam ranah wisata petualangan.

Sandiaga menyambut baik dengan kembalinya pergelarab pameran kegiatan luar ruangan Indofest 2023 yang rencananya akan dilangsungkan pada 1-4 Juni 2023 di Istora Senayan, Jakarta.

"Saya adalah salah satu dari pecinta wisata alam tersebut, dan ini merupakan sebuah ajang yang sangat luar biasa," ucap Sandi.

Baca Juga: Terbaru, 2 Tempat Wisata di Pelembang yang Lagi Hits, Buat Liburanmu Paling Menyenangkan

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x