Top! 2 Tempat Wisata Banjarbaru yang Paling Hits: Cocok untuk Liburan Anak Sekolah

- 10 Juni 2023, 15:10 WIB
Danau Eksotis / Freepik
Danau Eksotis / Freepik /

JURNALACEH.COM - Berwisata bersama keluarga merupakan momen yang sangat menyenangkan. Dengan liburan sekolah di depan mata, jangan lewatkan tempat-tempat liburan yang cocok untuk keluarga.

Cobalah mengunjungi tempat wisata paling populer di Banjarbaru. Kamu akan terpesona dengan kekayaan alam yang otentik dan belum banyak dijamah oleh orang lain.

Banjarbaru adalah ibukota Kalimantan Selatan yang ternyata menyimpan potensi alam yang menakjubkan. Kota ini terkenal dengan komoditas unggulannya, buah melon.

Baca Juga: Top! 3 Tempat Wisata Terbaru di Medan yang Harus Kamu Tahu dan Wajib Dikunjungi

Lebih menarik lagi, terdapat beberapa tempat wisata menarik dan populer di tengah masyarakat kita. Jika kamu penasaran, berikut adalah ulasan dari JurnalAceh.com mengenai beberapa tempat wisata hits di Banjarbaru.

1. Taman Bekantan

Di kota Banjarbaru, terdapat tempat wisata yang sering dikunjungi oleh banyak orang. Daya tarik utamanya adalah spesies hewan Bekantan yang dilindungi, sehingga tempat ini juga menjadi pusat perhatian dan sumber pengetahuan bagi anak-anak.

Pengunjung dapat berinteraksi dengan hewan-hewan tersebut diiringi oleh penjaga kebun. Anak-anak akan merasa senang menghabiskan liburan sambil memperoleh pengetahuan tentang hewan langka ini.

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x