4 Cafe Tempat Bukber di Bogor Jawa Barat yang Enak dan Murah, Suasananya Cozy Banget

- 17 Maret 2024, 16:37 WIB
Lemongrass/IG/@cocoberry2105
Lemongrass/IG/@cocoberry2105 /

JURNALACEH.COM – Buat kalian yang bulan Ramadhan ini berencana buka puasa bersama di Kota Bogor, ada sejumlah tempat paling recommended nih. Berikut 4 cafe tempat bukber di Bogor Jawa Barat yang enak dan murah, suasananya cozy banget, diantaranya yaitu:

1. Padre

Cafe tempat bukber di Bogor Jawa Barat yang enak dan murah, suasananya cozy banget, pada pilihan pertama ada Padre. Cafe instagramable di Kota Bogor satu ini sering dijadikan sebagai tempat buka puasa bersama saat bulan Ramadhan. Padre memiliki konsep industrial yang menarik.

Menu andalan enak di Padre yang bervarian, antara lain: Pasta Panggang Buitenzorg, Simor Pizza, Magic Pizza, Spaghetti Bolognaise, Spaghetti Carbonara, ada Rice Bowl dengan beragam topping dan French Fries. Di Padre terkenal dengan menu Italia yang dominan.

Baca Juga: 11 Bukber di Hotel Solo 2024 Murah Meriah, Banyak Paket Menu All You Can Eat Spesial Ramadhan

Harga menu yang ditawarkan Padre dibanderol mulai Rp30.000. Yuk kunjungi Padre yang berlokasi di Jln. Pajajaran Indah V No.37, Kecamatan Baranangsiang, Kota Bogor, Jawa Barat.

2. Lemongrass

Cafe tempat bukber di Bogor Jawa Barat yang enak dan murah, suasananya cozy banget, pada pilihan kedua ada Lemongrass. Tak kalah ramai dan favorit banget di Kota Bogor, cafe Lemongrass juga recommended ya sebagai opsional untuk tempat buka puasa bersama.

Cafe Lemongrass memiliki konsep estetik dengan menggunakan ornamen kayu. Untuk varian menu yang tersedia di cafe Lemongrass, antara lain: Bebek Betutu, Beef Steak, Sop Iga Sapi, ada Nasi Goreng Seafood, Mie Goreng Seafood dan Nasi Goreng Special.

Di cafe Lemongrass harga menunya dibanderol mulai Rp28.000-an. Lokasi cafe Lemongrass berada pada Jln. Raya Pajajaran No.21, Kawasan Batarjati, Kecamatan Bogor Utara, Kota Bogor, Jawa Barat.

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x