Ini Dia! 5 Tempat Wisata Ramah Anak Paling Rokomended di Kuala Lumpur Malaysia

- 23 Oktober 2023, 12:34 WIB
Kuala lumpur/ freepik/ lifeforstock
Kuala lumpur/ freepik/ lifeforstock /

JURNALACEH.COM - Kuala Lumpur, ibu kota Malaysia, adalah destinasi sempurna untuk liburan keluarga yang menyenangkan dan mendidik. Tahun 2023 membawa banyak pilihan tempat wisata ramah anak yang menggabungkan hiburan dengan pembelajaran.

Dari akuarium yang menakjubkan hingga taman bermain berkonsep pekerjaan nyata, Kuala Lumpur menawarkan beragam pengalaman yang akan membuat anak-anak dan orangtua merasa terhibur.

Inilah 7 tempat wisata ramah anak yang paling di rekomendasi di Kuala Lumpur.

1. Aquaria KLCC

Aquaria KLCC adalah akuarium terbesar di Malaysia yang terletak di dekat Petronas Twin Towers. Anak-anak dapat menjelajahi dunia bawah laut yang menakjubkan dengan berbagai spesies ikan, hewan laut, dan akuarium sentuh.

Baca Juga: Ini Dia, 3 Tempat Wisata di Kuningan Terbaru yang Cocok Dikunjungi Buat Healing, Buktikan Sendiri!

Ada juga atraksi menarik, seperti jembatan kaca sepanjang 90 meter di tengah akuarium jelas menjadi spot yang sangat favorit untuk mengabadikan momen bersama keluarga. Wisata Aquaria KLCC ini dibuka setiap hari, mulai pukul 10.00 hingga 20.00 waktu dan untuk loket penjualan tiketnya buka hingga pukul 18.00 waktu setempat.

Adapun harga masuk kesini bervariasi dan cukupa mahal. Untuk anak – anak sebesar 61 RM setara dengan Rp. 205.000, Dewasa 71 RM setara dengan Rp240.000, Lansia 61 RM setara RP. 205.000 dan Penyandang untuk Disabilitas sebesar 16 RM atau setara dengan Rp54.000 rupiah.

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x