Penularan Omicron Tidak Menentu, Menkes Budi Gunadi Sadikin Perkirakan Puncak Kasus Omicron di Akhir Februari

- 1 Februari 2022, 15:27 WIB
Ilustrasi Statistik Virus Omicron
Ilustrasi Statistik Virus Omicron /Pixabay/Gerald

JURNALACEH - Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin mengatakan kasus Omicron ini masih banyak ketidakpastian soal penularannya.

Ada sejumlah negara dengan kasus Omicron yang tinggi dari pada varian Delta ada pula sejumlah negara dengan kasus Omicron di bawah kasus varian Delta.

Di Amerika, kasus Omicron puncaknya mencapai 800 ribu per hari, puncak kasus varian Delta 250 ribu per hari.

Baca Juga: Jomblo Akut Cantik Tapi Gak Laku, Apakah Kamu Kena Santet, Coba Cek Disini

Baca Juga: Muslim Wajib Tahu, 7 Anggota Tubuh Manusia yang Bisa Menjadi Sarang Jin

Baca Juga: Trending 1 On YouTube, Berikut Lirik Lagu 'Secret Love Song' (By Little Mix Feat Jason Derulo)

Di Prancis puncak kasus Omicron dan sekarang masih naik tembus di angka 360 ribu kasus per hari, sementara puncak kasus varian Delta 60 ribu per hari.

Kasus Omicron di Brazil sampai saat ini masih naik di kisaran 190 ribu per hari sementara puncak varian Delta 80 ribu per hari.

Kasus Omicron di India saat ini mencapai 310 ribuan per hari, sedangkan varian Delta 380 ribu per hari. Jepang 65 ribu kasus per hari sedangkan Delta 25 ribu kasus per hari.

Halaman:

Editor: Asmaul Husna

Sumber: Kementerian Kesehatan RI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah