Rekomendasi Wisata Solo Paling Populer 2023, Ada Wahana Terbesar di Indonesia, Yuk Kunjungi Sekarang Juga!

- 20 Februari 2023, 18:27 WIB
The Heritage Palace/Instagram/@theheritagepalace
The Heritage Palace/Instagram/@theheritagepalace /

Untuk memasuki objek wisata ini tentunya kamu harus membayar tiket masuk yang agak tinggi yaitu Rp55.000 per orang untuk tiket terusan weekdays dan Rp65.000 untuk tiket terusan weekend.

2. Pandawa Water World

Objek wisata yang kedua ini tentunya tidak kalah menarik untuk dikunjungi, sebuah wahana wisata air yang ada di Solo. Pandawa Water World juga measuk dalam kategori salah satu wisata air terbesar yang ada di Indonesia.

Jika berlibur ke Solo rasanya belum sempurna jika kamu dan keluarga tidak berkunjung ke objek wisata yang populer dan ramah anak ini.
Sejumlah wahana air yang akan membuat kamu betah berlama-lama dilokasi wisata ini, sejuk dan punya banyak spot foto menarik si setiap sisi wahana.

Baca Juga: 5 Destinasi Wisata Pilihan di Lampung Selatan, Panoramanya Gak Bisa Dijumpai Ditempat Lain

Terdapat 27 wahana yang bisa kamu coba bersama keluarga dan sikecil, dijain anak-anak akan happy. Dan wisata ini bisa kamu kunjungi kapan saja kecuali pada hari selasa karena tutup.

Dengan jadwal buka pada weekdays mulai pukul 12.00 WIB sampai pukul 18.00 WIB. Sedagkan jam buka pada weekend yaitu mulai pada pukul 08.00 WIB hingga pukul 18.00 WIB.

3. Benteng Vastenburg

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah