5 Kuliner Malam Bintaro Ini Siap Goyangkan Lidahmu, Aroma dan Rasanya Dijamin Bakalan Nagih, Yuk Kepoin

- 22 Februari 2023, 22:00 WIB
Ilustrasi menu kuliner/Instagram/@sotobetawihajiamir
Ilustrasi menu kuliner/Instagram/@sotobetawihajiamir /

Kamu bisa banget singgah kesini untuk mencoba menu kuliner santapan makan malamnya yang begitu menggugah selera, dijamin kamu langsung ketagihan dan balik lagi kesini karena kelezatan cita rasanya.

3. Sate Taichan Sari Rasa

Warung makan ini cocok bagi kamu yang ingin menikmati sate taichan dengan beragam pilihan bumbu, mulai dari original, pedas, hingga super pedas.

Baca Juga: Yuk! Intip 5 Makanan Khas Solo yang Wajib Kamu Coba, Ada Favoritnya Presiden Juga Lho!

Kamu bisa menikmati seporsi sate taichan dengan sepiring nasi yang mengenyangkan. Kamu juga bisa mengajak rombongan anggota keluarga maupun teman-teman karena harganya sangat murah dan terjangkau.

4. Warung Tekko

Warung makan ini menyajikan beragam menu Jepang, seperti sushi, ramen, dan tempura. Warung ini buka hingga tengah malam, sehingga bisa menjadi pilihan untuk makan malam.

Buat kamu yang suka dengan kuliner Jepang wajib banget singgah di warung yang satu ini, dijamin kulinernya sangat lezat dan memiliki cita rasa yang khas pasti bikin kamu ketagihan deh.

5. Mie Ayam Kangkung Taman Jajan

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x