3 Rekomendasi Kuliner Surabaya yang Populer dan Ramai Dikunjungi

- 27 Februari 2023, 19:11 WIB
Lontong Balap Pak Gendut Surabaya / Instagram/@nabielekasd
Lontong Balap Pak Gendut Surabaya / Instagram/@nabielekasd /

JURNALACEH.COM– Kota Surabaya merupakan kota terbesar kedua setelah Jakarta.

Sehingga membuat tempat ini banyak dikunjungi wisatawan dari berbagai daerah, sebab tempat ini banyak terdapat tempat wisata. 

Tempat wisata yang menarik dikunjungi saat di Surabaya adalah wisata sejarah dan religinya, seperti Tugu Pahlawan.

Baca Juga: Kuliner Malam di Solo yang Terkenal Enak, dan Asyik Buat Nongkrong 

Selain itu, kota ini juga memiliki kuliner khas yang legendaris yang banyak diincar wisatasan saat ke Surabaya. 

Berikut ini JurnalAceh.com merangkum 3 rekomendasi kuliner Surabaya yang populer dikunjungi wisatawan.

 

1. Sego Sambel Mak Yeye

Ketika berlibur ke Kota Surabaya, tak afdol rasanya kalau tidak datang ke Sego Sambel Mak Yeye.

Baca Juga: Top 3 Kuliner Blitar yang Lagi Hits dan Wajib Dicoba

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x