3 Rekomendasi Wisata Banyuwangi Terpopuler, Viewnya yang Indah Bikin Nyaman

- 1 Maret 2023, 13:13 WIB
Kawah Ijen/unsplash
Kawah Ijen/unsplash /

JURNALACEH.COM– Banyuwangi terletak di ujung timur dari Provinsi Jawa Timur yang menjadi penghubung antara Pulau Jawa dan Bali.

Walau berdekatan, Banyuwangi juga memiliki destinasi wisata yang tak kalah indah dari Pulau Dewata. 

Banyuwangi terkenal dengan wisata alamnya yang menawarkan pesona alam yang bisa membuat wisatawan terpukau.

Baca Juga: Destinasi 5 Tempat Wisata di Blitar yang Lagi Hits, Pemandangannya Indah Memukau 

Jika kamu penasaran dan ingin berlibur ke Banyuwangi, berikut ini JurnalAceh.com merangkum 3 rekomendasi wisata yang populer di Banyuwangi. 

1. Kawah Ijen

Kawah Ijen adalah salah satu tempat wisata yang paling populer di Banyuwangi dan banyak dikunjungi wisatawan dari berbagai daerah.

 

Kawah ini terletak di perbatasan antara Banyuwangi dan Bondowoso di Jawa Timur, yang juga terkenal dengan pertambangan belerangnya yang ikonik.

 Baca Juga: 5 Rekomendasi Wisata Tegal Paling Populer, Tempatnya Keren Banget, Banyak Spot Foto Menarik Untuk di Explore

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x