Ini Lho, 3 Tempat Wisata di Semarang yang Paling Bagus dan Terkenal, Dijamin Bakal Betah

- 5 Maret 2023, 12:00 WIB
Eling Bening/IG/@eling_bening
Eling Bening/IG/@eling_bening /

JURNALACEH.COM - Di balik kesibukannya, ternyata Semarang menyimpan sejumlah tempat wisata yang layak banget untuk dikunjungi. Seperti wisata alam, sejarah, budaya, hingga religi. Pokoknya lengkap banget deh!

Dimana saja tempat wisata di Semarang paling terkenal? Nah, berikut tim JurnalAceh.com sudah merangkum beberapa rekomendasi tempat wisata di Semarang yang bisa anda kunjungi saat liburan ke sini, diantaranya sebagai berikut:

1. Puri Maerokoco

Objek wisata di Semarang yang pertama ini merupakan Puri Maerokoco. Ternyata tempat wisata ini menyajikan Jawa Tengah dalam versi kecilnya. Di sini anda bisa menikmati aneka rumah adat ataupun anjungan dari 35 Kabupaten dan Kota Madya yang terdapat di Provinsi Jawa Tengah.

Baca Juga: 4 Rekomendasi Destinasi Wisata Madiun Terbaru dan Paling Hits 2023

Di dalam rumah adat tersebut ternyata sudah dilengkapi dengan hasil-hasil industri hingga kerajinan yang diproduksi oleh setiap masing-masing daerah. Tempat wisata yang satu ini juga sudah menyiapkan fasilitas rekreasi air mulai dari sepeda air, perahu, hingga kereta bagi pengunjung.

Di sini juga terdapat taman bunga, seperti apotek hidup, taman kaktus, serta burung-burung, dan masih banyak yang lainnya. Yang lagi hits ditempat wisata ini ialah wisata mangrove. Untuk lokasinya berada di Jalan Yos Sudarso, Semarang.

2. Masjid Agung Jawa Tengah

Objek wisata religi di Semarang kedua ini merupakan Masjid Agung Jawa Tengah yang paling bagus dan terkenal. Mesjid yang satu ini menjadi salah satu tujuan utama wisata religi di Semarang untuk umat muslim.

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x