Top 3 Tempat Wisata Paling Menawan di Blitar, Viewnya Dijamin Bikin Balik Lagi

- 18 Maret 2023, 08:53 WIB
Pantai Gondo Mayit /Instagram/@ronnyang
Pantai Gondo Mayit /Instagram/@ronnyang /

JURNALACEH.COM– Blitar merupakans alah satu kawasan wisata yang berada di bagian selatan Jawa Timur yang dijuluki sebagai kota proklamator dan kota peta.

Selain itu, kota ini juga dikenal dengan tempat-tempat wisatanya yang sangat menarik untuk dikunjungi. Terlebih, udara kota Blitar yang juga begitu sejuk, karena berbatasan langsung dengan pantai selatan membuat liburan di kota ini menjadi lebih menyenangkan.

Nah, buat kamu yang ingin mengunjungi Kota Blitar, berikut beberapa rekomendasi tempat wisata di Blitar yang telah dirangkum tim JurnalAceh.com dan bisa kamu jadikan referensi saat bertandang ke kota ini, diantaranya:

Baca Juga: Ini Dia, Tempat Wisata Tawangmangu Terbaru 2023, Punya Pemandangan dan Fasilitasnya Lengkap  

1. Pantai Gondo Mayit

Meski memiliki nama yang sedikit aneh, yakni pantai pembawa jenazah, namun view yang disuguhkan pantai ini sangat indah. 

Tak hanya bisa menikmati keindahan pantai, disini kamu juga bisa berkemah bersama dengan teman maupun keluarga sambil menikmati suasana malam Pantai Gondo Mayit. 

Tiket masuk pantai yang berlokasi di Krajan, Tambakrejo, Kecamatan Wonotirto, Kota Blitar ini dibanderol Rp 5.000 saja per orang.

Baca Juga: 5 Fakta Menarik Flora Wisata San Terra, Wisata Viral Malang yang Menyajikan Sensasi Liburan di Luar Negeri

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x