Top, Destinasi Wisata Malam Pasuruan Paling Seru yang Buat Betah, Super Cozy dan Kekinian

- 3 April 2023, 17:20 WIB
Pintu Langit Prigen /Instagram/@amazing_pasuruan
Pintu Langit Prigen /Instagram/@amazing_pasuruan /

2. Masjid Cheng Hoo

Lokasi wisata malam Pasuruan yang kedua ini pastinya tidak pernah sepi dan bakalan ada yang kurang kalau ke Pasuruan tetapi tidak menyempatkan diri untuk berkunjung ke Masjid Cheng Hoo.

Masjid Cheng Hoo menjadi salah satu wisata malam Pasuruan dalam kategori wisata religi.

Baca Juga: Catat! 5 Rekomendasi Tempat Wisata di Tanggerang yang Sedang Populer dan Ramai Pengunjungs

Bangunan indah dari Masjid ini lah yang menjadi daya tarik utama selain beribadah, kamu dan keluarga atau bestie bisa langsung berfoto-foto di Masjid bernuansa Tiongkok ini.

Lokasi wisata malam Pasuruan yang satu ini terletak di daerah Jalan Raya Kasri, No. 18, Petung Sari, Petungsari, Pandaan, Pasuruan, Provinsi Jawa Timur.

3. Saygon Night Park

Salah satu wisata malam Pasuruan yang tidak pernah sepi dan juga paling favorit adalah Saygon Night Park.

Baca Juga: Top, 3 Tempat Wisata Surabaya yang Lagi Hits 2023, Harga Tiketnya Ramah Kantong Lho!

Tempat ini cocok sekali kamu datangi bersama keluarga atau orang-orang terdekat lainnya.

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x