Paling Hits! 5 Destinasi Wisata Banda Neira yang Wajib Dikunjungi, Suasana Bikin Adem dan Nyaman

- 10 April 2023, 10:00 WIB
Benteng Belgica /Instagram/@anoo_13
Benteng Belgica /Instagram/@anoo_13 /

Kemudian ketika Portugis meninggalkan pekwejaan, komandan Belanda membuat benteng di Maluku memakai dasar bangunan yang sebelumnya dibuat oleh Portugis. Hingga saat ini, Benteng Nassau masih berdiri kokoh, walaupun kepopulerannya masih di tangan Benteng Belgica.

3. Pulau Nailaka

Pulau Nailaka merupakan salah satu gugusan pulau Banda yang memilili daya tarik tersendiri untuk dikunjungi. Pulau ini menyuguhkan pantai yang begitu luas dan pasir putih yang melingkari pulah. Pulau tak berpenghuni ini wajib kawan-kawan kunjungi ketika berkunjung ke Banda Neira.

Adapun waktu terbaik untuk mengunjungi pulai ini yakni ketika air sedang surut. Sehingga kawan-kawan dapat menyusuri pulau ini sembari menikmati kejernihan air laut yang sangat alami. Nuansa yang ditawarkan begitu tenang, jauh dari hingar bingar  dan pastinya sangat nyaman.

Baca Juga: Terbaru! 3 Tempat Wisata Alam Di Kudus 2023, dengan spot foto kece Cocok Untuk Libur Lebaran

4. Pulau Rhun

Pulau Rhun merupakan bagian dari Pulau Banda yang pernah ditukar dengan Mahattab oleh Inggris dan Belanda. Ketika itu, Belanda, Inggris, Portugis dan Spanyo terlibat persaingan untuk menemukan pulau rempah dengan tujuan menguasai perdagangan rempah.

Ketika itu, pala dan cengkeh merupakan komoditas yang memiliki harga yang sangat mahal dan semua orang berkeinginan untuk mengambil keuntungan pada pedagang Asia dan Arab yang mengrahasiakan lokasi pulau Banda.

5. Gunung Api Banda

Gunung Api Banda merupakan landmark atau sudah menjadi icon dari destinasi wisata Banda Neira. Kawan-kawan dapat menikmati panorama alam yang tiada tara sembari mendaki gunung sampai ke puncak. Tapi sebelum itu, kawan-kawan harus menyewa perahu terlebih dahulu untuk melakukan perjalanan laut dari Pukau Neira sekitar 10 menitan.

Baca Juga: Terbaru! 3 Tempat Wisata Alam Di Kudus 2023, dengan spot foto kece Cocok Untuk Libur Lebaran

Kemudoan, pendakian ke arah puncak Gunung Api Banda menghabiskan waktu ± 3 jam pendakian. Meskipun ketinggian hanya 655 mdpl, tapi pendakian ini tidak dirasa gampang. Untuk jalur pendakiannya Gunun Api Banda cukup curam serta menguras energi. Apalagi ditambah dengab cuaca lumayan panas yang membuat pendakian terasa menantang. ***

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x