4 Kuliner Cirebon Paling Populer dengan Aneka Menu yang Lezat, Sayang untuk dilewatkan

- 14 April 2023, 12:05 WIB
Nasi Jamblang Ibu Nir/ instagram/@wiskul_anakrantau
Nasi Jamblang Ibu Nir/ instagram/@wiskul_anakrantau /

JURNALACEH.COM- Mencari tempat makan di Cirebon tidaklah sulit. Ada banyak rekomendasi tempat makan yang menyajikan aneka menu lezat yang bikin perutmu kenyang.

Kota Cirebon merupakan salah satu kabupaten yang terletak di bagian timur Provinsi Jawa Barat. Kota ini dikenal memiliki aneka kuliner yang lezat dan sangat mudah menemukan tempat makan yang menyediakan menu yang cukup menggugah selera.

Nah, bagi yang sedang berkunjung ke Cirebon. Kali ini JurnalAceh.com akan mengajak kamu berkeliling menikmati kuliner lezat yang disajikan kota ini.

Baca Juga: Ini Dia, 3 Tempat Kuliner Populer di Lampung, Dari Artis Sampai Menteri Makan Disini Lho!

Yuk, langsung saja simak ulasannya berikut ini!

1. Nasi Jamblang Ibu Nur

Rekomendasi tempat makan pertama dan merupakan khas kuliner Cirebon paling populer adalah Nasi Jamblang Ibu Nur.

Menawarkan banyak pilihan lauk ala rumahan dengan cita rasa yang sangat lezat, semua buatan Ibu Nur dijamin bakal menggugah selera para pengunjung.

Tempat makan ini berlokasi di Jln Cangkring 2 Nomor 34, Kejaksan, Kec. Kejaksan, Kota Cirebon, Jawa Barat.

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x