3 Resep Kue Cokelat Khas Lebaran yang Wajib ada di Meja Tamu

- 17 April 2023, 15:17 WIB
Cinnamon Chocolate Chips/Instagram/ @lot_oftaste
Cinnamon Chocolate Chips/Instagram/ @lot_oftaste /

Baca Juga: 3 Resep Kue Kering Lebaran yang Cantik dan Unik, Dijamin Mudah Dibuat dan Enak!

2. Lalu, masukkan bahan yang telah diayak sedikit demi sedikit sambil diaduk hingga merata. Kemudian masukkan campuran chocolate chips dan kenari, aduk kembali hingga semua tercampur rata.

3. Selanjutnya, siapkan loyang yang telah diolesi margarin, kemudian cetak adonan menggunakan sendok teh ke dalam loyang sampai berbentuk bulat dan pipihkan sedikit.

4. Panggang dengan oven selama 20 menit sampai matang dan angkat. Dinginkan terlebih dahulu lalu masukkan ke dalam wadah yang kedap udara.

Baca Juga: Resep Kue Kering Coklat ½ Kg Tepung, Lezat dan Nikmat Untuk Sajian Lebaran

2. Resep Kue Sus

Bahan kulit:

* 150 gr mentega

* 200 gr tepung terigu, campur

* 300 cc air

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x