3 Penginapan di Sabang yang Nyaman dengan Pemandangan Laut dan Pantai yang Indah

- 17 April 2023, 15:27 WIB
Freddies Santai Sumur Tiga/Instagram/@freddies_resortsabang
Freddies Santai Sumur Tiga/Instagram/@freddies_resortsabang /

JURNALACEH.COM– Sabang  yang menjadi surganya para penyelam dan penikmat dunia bawah laut di Indonesia. Dengan keindahan laut yang mempesona, Sabang menjadi daya tarik bagi wisatawan baik lokal maupun luar negeri.

Sudah jauh berliburan ke Sabang, cukup disayangkan jika hanya BB bisa menginap di tengah kota dengan pemandangan  toko yang sudah biasa di lihat di kota-kota lainnya. Maka, disarankan untuk menginap di tempat yang memiliki pemandangan laut lepas bahkan seperti mempunyai pantai pribadi.

Pemandangan yang indah dengan fasilitas yang nyaman menjadi paket komplit untuk liburan yang berkualitas. Berikut ini adalah penginapan yang ada di Sabang yang memiliki pemandangan yang indah dan fasilitas yang nyaman.

Baca Juga: Ini Lho, Hotel Chanti Semarang yang Populer di Jawa Tengah, Penginapan Super Mewah dengan Fasilitas Elite

1. Freddies Santai Sumurtiga

Freddies Santai Sumurtiga yang berada di pinggir pantai menyajikan pemandangan bermalam di pinggir pantai dengan pelayanan yang ramah dan makanan yang enak. Saat bangun tidur pengunjung hotel akan dimanjakan mata dengan pemandangan laut biru dari jendela kamar.

Bukan hanya itu saja, penginapan ini  memiliki pantai pribadi yang bisa dinikmati oleh semua tamu yang berkunjung. Duduk bersantai di pantai dari pagi sampai senja atau berjalan-jalan di pinggir pantai menjadi daya tarik wisatawan lokal maupun luar negeri.

Tempat penginapan yang sempurna menjadi tempat yang nyaman dengan fasilitas yang diberikan. Freddies Santai Sumurtiga juga memiliki layanan pijat untuk melepas lelah, fasilitas olahraga air, teras kamar dengan adanya hammock, kulkas yang ada disetiap kamar, dan shower room.

Baca Juga: Adimulia Hotel Medan, Penginapan Paling Hits dan Populer di Sumatera Utara, Cek Fasilitas dan Lokasinya Disini

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x