Terbaru, 3 Tempat Wisata di Tuban Paling Populer 2023, Cocok Banget Buat Libur Akhir Pekan

- 8 Mei 2023, 11:20 WIB
Pantai Boom Tuban /Instagram/@adityagusetyawan
Pantai Boom Tuban /Instagram/@adityagusetyawan /

JURNALACEH.COM– Memiliki bentang alam yang cukup lengkap, tak heran jika Tuban menghadirkan berbagai tempat wisata yang cukup menarik untuk dikunjungi. Mulai dari perbukitan hingga pantai bisa kamu temui di daerah ini.

 

Tak hanya itu, di daerah yang terkenal sebagai Kota Wali ini kamu juga bisa berwisata religi dengan mengunjungi makam para wali yang ada di Tuban. 

Nah, buat kamu yang berencana menyambangi Tuban, berikut beberapa rekomendasi tempat wisata terbaru di Tuban yang wajib banget kamu kunjungi, yuk simak!

Baca Juga: Rekomendasi 4 Wisata Kuliner Malam di Jakarta Barat yang Terkenal Enak, Wajib Kamu Cobain 

1. Pantai Boom

Pantai Boom merupakan salah satu pantai yang cukup populer di Tuban. Lokasinya yang sangat mudah di jangkau yakni berada di Desa Kutorejo, Kecamatan Tuban, Kabupaten Tuban, menjadi salah satu daya tarik para wisatawan yang berkunjung ke pantai ini.

Selain itu, fasilitas yang ada di Pantai Boom juga sangat lengkap, mulai dari mushola, toilet, rest area, hingga pusat oleh-oleh bisa kamu temui di pantai ini. 

Disini kamu bisa menikmati keindahan pantai juga mencoba berbagai aktivitas seru lainnya, mulai dari memancing, bermain air di pinggir pantai, berburu sunset, hingga berkeliling area pantai menggunakan perahu nelayan.

Baca Juga: Unik, 10 Tempat Wisata Alam di Pulau Komodo NTT Terbaru 2023, Memiliki Spot Foto Instagramable dan Menawan

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x