Ini Lho, 3 Tempat Makan Paling Enak di Madiun, Legendaris dan Laris Manis

- 14 Mei 2023, 16:36 WIB
Depot Nasi Pecel Madiun 99/IG/@madiunnih
Depot Nasi Pecel Madiun 99/IG/@madiunnih /

Rekomendasi tempat makan kedua di Madiun ini juga gak kalah legendaris dan laris manis bahkan pengunjungnya membeludak. Sangking ramainya menu dan kuliner di tempat ini habis dalam sekejap. Tempat makan ini populer dengan nama Warung Andalas.

Baca Juga: 3 Tempat Makan Mie Aceh Enak di Langkat yang Tervaforit 2023, Yuk Cobain

Jika sedang berada di Madiun tentunya wajib banget mampir ke Warung Andalas yang lokasinya sangat mudah dijangkau serta strategis yaitu berada di Jalan Ringin, Kejuron, Kecamatan Taman, Kota Madiun.

Untuk menu andalan dan populer di tempat ini adalah menu Jawa namun tempat ini juga menyediakan menu Chinese. Ada ayam goreng, capcay, nasi Madura, tumis dori dan banyak lagi lainya. Tempat makan ini tidak terlalu luas dan sangat sederhana namun rapi dan bersih yang menjadikan tempat ini selalu diburu.

3. Waroeng SS Spesial Sambal

Rekomendasi tempat makan ketiga yang gak kalah populer dan legendaris di Madiun ini dikenal dengan nama Waroeng SS Spesial Sambal. Jika sedang berkunjung ke Madiun maka wajib banget melipir ke tempat paling favorit ini.

Baca Juga: Rekomendasi 4 Tempat Makan di Karawang yang Lagi Hits dan Paling Enak, Patut Kamu Singgahi

Untuk pilihan menu juga banyak banget, mulai dari ikan gurami, ayam bakar, iga dan banyak lagi yang bisa kamu cicipi. Untuk jenis sambal juga lengkap banget, kamu bisa pilih sesuai selera.

Nah, jika lapar saat berada di Madiun maka langsung saja menuju Jalan H. Salim, No. 186, Nambangan Lor, Kecamatan Mangunharjo, Kabupaten Madiun. Sebaiknya kamu datang lebih cepat agar tidak kehabisan karena tempat makan ini selalu ramai.***

Update berita dan artikel menarik lainnya di Google News

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x