Prakiraan Cuaca Hari Ini Jumat 19 Mei 2023 di Kabupaten Bireuen dan Sekitarnya, Terpantau Hujan Petir

- 19 Mei 2023, 10:05 WIB
Ilustrasi Prakiraan Cuaca Hari Ini Jumat, 19 Mei 2023 Terpantau Hujan Petir/freepik
Ilustrasi Prakiraan Cuaca Hari Ini Jumat, 19 Mei 2023 Terpantau Hujan Petir/freepik /

JURNALACEH.COM– Prakiraan cuaca pada hari ini Jumat, 19 mei 2023 di Kabupaten Bireuen dan sekitarnya, yang terpantau akan terjadinya hujan petik. Berdasarkan data yang dirilis dari BMKG (Badan Meteologi Klimatologi dan Geofisika).

Prakiraan hujan petir akan terjadi pada pukul 13.00 WIB di wilayah Kecamatan Bireuen, Kecamatan Samalanga dan Kecamatan Kuta Blang. Pada pukul 16.00 WiB juga masih diperkirakan hujan petir dan akan cerah berawan kembali pada pukul 19.00 WIB.

Berikut ini informasi lebih lanjut mengenai cuaca hari ini di wilayah Kecamatan Bireuen, Kecamatan Samalanga dan Kecamatan Kuta Blang lebih lengkap lagi. Prakiraan cuaca pada hari ini, yang di perdiksi dari pagi hingga malam hari berdasarkan data yang dikeluarkan dari BMKG.

Baca Juga: Prakiraaan Cuaca di Medan BMKG Hari Ini Jumat 19 Mei 2023, Suhu Udara Mencapai 34 Derajat Celcius

Kecamatan Bireuen, Kabupaten Bireuen

Pukul 7.00 WIB

Cerah Berawan

Suhu 25℃

Kelembapan 95%

Kecepatan Angin 10 km/jam

Pukul 10.00 WIB

Cerah Berawan

Suhu 30℃

Kelembapan 85%

Kecepatan Angin 10 km/jam

Pukul 13.00 WIB

Hujan Petir

Suhu 33℃

Kelembapan 70%

Kecepatan Angin 20 km/jam

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Hari Ini di Jakarta, Jumat 19 Mei 2023, Waspada Kilat dan Petir

Pukul 16.00 WIB

Hujan Petir

Suhu 31℃

Kelembapan 70%

Kecepatan Angin 20 km/ jam

Pukul, 19.00 WIB

Cerah Berawan

Suhu 30℃

Kelembapan 75%

Kecepatan angin 10 km/jam

Pukul, 22.00 WIB

Cerah Berawan

Suhu 27℃

Kelembapan 90%

Kecepatan angin 0 km/jam

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Hari Ini di Jakarta dan Sekitarnya , Jum’at 19 Mei 2023, BMKG: Waspada Potensi Hujan Petir

Samalanga, Kabupaten Bireuen

Pukul 7.00 WIB

Cerah Berawan

Suhu 25℃

Kelembapan 95%

Kecepatan Angin 0 km/jam

Pukul 10.00 WIB

Hujan Ringan

Suhu 31℃

Kelembapan 85%

Kecepatan Angin 10 km/jam

Pukul 13.00 WIB

Hujan Petir

Suhu 33℃

Kelembapan 70%

Kecepatan Angin 0 km/jam

Pukul 16.00 WIB

Hujan Petir

Suhu 31℃

Kelembapan 70%

Kecepatan Angin 0 km/ jam

Pukul, 19.00 WIB

Berawan

Suhu 30℃

Kelembapan 75%

Kecepatan Angin 0 km/jam

Baca Juga: Perkiraan Cuaca Esok di Kendari pada 19 Mei 2023, Sepertinya Cuaca Berawan Masih Mengintai

Pukul, 22.00 WIB

Berawan

Suhu 27℃

Kelembapan 90%

Kecepatan Angin 10 km/jam

Kecamatan Kuta Blang, Kabupaten  Bireuen

Pukul 7.00 WIB

Cerah Berawan

Suhu 25℃

Kelembapan 95%

Kecepatan Angin 10 km/jam

Pukul 10.00 WIB

Cerah Berawan

Suhu 31℃

Kelembapan 85%

Kecepatan Angin 10 km/jam

Pukul 13.00 WIB

Hujan Petir

Suhu 33℃

Kelembapan 70%

Kecepatan Angin 20 km/jam

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Hari Ini Jumat 19 Mei 2023 di Palembang, Terpantau Berawan Tebal dan Berawan

Pukul 16.00 WIB

Hujan Petir

Suhu 31℃

Kelembapan 70%

Kecepatan Angin 20 km/ jam

Pukul, 19.00 WIB

Cerah Berawan

Suhu 30℃

Kelembapan 75%

Kecepatan angin 10 km/jam

Pukul, 22.00 WIB

Cerah Berawan

Suhu 27℃

Kelembapan 90%

Kecepatan angin 0 km/jam

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Hari Ini di Jakarta dan Sekitarnya , Jum’at 19 Mei 2023, BMKG: Waspada Potensi Hujan Petir

Informasi ini disampaikan agar masyarakat bisa tetap waspada saat beraktivitas di luar ruangan. Tetap membawa jas hujan, mantel dan perlengkapan lain yang bisa melindungi saat hujan. sebaiknya jika membawa Hp atau laptop disediakan plastik agar tidak basah jika terjadi hujan petik saat beraktivitas di luar ruangan. Semoga informasi yang disampaikan ini bermanfaat bagi masyarakat yang berada di Kabupaten Bireuen.***

Update berita dan artikel menarik lainnya di Google News

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x