Segar Banget! 3 Tempat Wisata Pemandian Air Panas Di Semarang yang Sangat Popular: Dijamin Bikin Capek Hilang

- 9 Juni 2023, 16:30 WIB
Pemandian Air Panas Umbul Sidomukti/@umbul.sidomukti/Instagram
Pemandian Air Panas Umbul Sidomukti/@umbul.sidomukti/Instagram /

2. Pemandian Air Panas Gedong Songo

Pemandian yang satu ini juga tidak jauh dengan candi gedong songo, sama halnya dengan candi ngempon yang dekat dengan pemandian air panas derekan, pemandian air panas gedong songo juga bisa dijadikan pilihan wisata setelah lelah berjalan jalan.

Ketika mendekati lokasi tempat ini, kamu akan mencium aroma belerang yang begitu kuat. Apalagi ketika sudah berada di kolam, baunya akan semakin menyengat.

Sumber air panas yang masuk ke kolam pemandian ini, memiliki kadar belerang yang cukup tinggi. Air panas ini bersumber dari kawah gunung kendali sodo, air panas dari kawah ini sengaja di alirkan agar tidak menumpuk di Kawah.

3. Pemandian Air Panas Umbul Sidomukti

Tempat pemandian selanjutnya yang bisa kamu datangi adalah Pemandian Air Panas Umbul Sidomukti.

Ketika berendam disini, kamu akan menikmati suasana alam yang sangat indah, pemandangan yang menyejukkan mata akan membuat kamu betah lama lama disini.

Disini kamu bisa mandi dikolam bertingkat lho, dijamin nyaman ketika berendam disini. Udara disini juga segar.

Tempat ini cocok didatangi bersama keluarga, lokasinya juga cukup strategis.

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x