Hits! 3 Cafe di Pekalongan, Tempat Nongkrong yang Instagramable dan Cozy Bareng Bestie

- 17 Juni 2023, 16:23 WIB
/Instagram @oasiscoffeepekalongan
/Instagram @oasiscoffeepekalongan /

JURNALACEH.COM - Kamu lagi nyari cafe di Pekalongan buat nongkrong bareng bestie? Tenang, ini dia 3 cafe yang lagi hits, desainnya instagramable dengan suasana cozy abis. Buruan ajak bestie kamu untuk nongkrong di cafe hits Pekalongan!

1. Jozzy Cafe
Jozzy Cafe cocok banget untuk kamu yang lagi nyari cafe cozy buat nongkrong bareng bestie. sebuah cafe bergaya klasik ala rumahan yang terletak di Pekalongan, terus berkembang dan memperkaya pengalaman kuliner bagi para pengunjungnya.

Dengan atmosfer yang hangat dan mengundang, cafe ini menawarkan beragam menu makanan dan minuman yang memanjakan lidah dan menggugah selera. Salah satu keistimewaan dari Jozzy Cafe Pekalongan adalah promo Pocokan yang diadakan setiap Kamis.

Promo ini memungkinkan pengunjung untuk menikmati berbagai minuman dengan harga serba Rp12 ribuan. Dengan penawaran yang sangat terjangkau ini, para pengunjung dapat merasakan kenikmatan dari berbagai minuman yang tersedia, mulai dari kopi spesialitas dengan aroma yang menggoda hingga jus segar yang menyegarkan.

Baca Juga: 5 Tempat Makan Nasi Goreng Paling Enak di Pekalongan yang Bikin Kenyang dan Nagih, Yuk Buktikan!

Jozzy Cafe Pekalongan merupakan destinasi wajib bagi siapa pun yang mencari suasana klasik ala rumahan yang unik dan memikat di tengah kesibukan perkotaan. Alamatnya ada di Jalan Patiunus, No. 36, Klego, Kecamatan Pekalongan Tim, Kota Pekalongan, Jawa Tengah. Mereka buka setiap hari, mulai dari pukul 15.00 WIB sampai 23.00 WIB.

2. Oasis Coffee
Cafe di Pekalongan yang tidak kalah hits dan menarik adalah Oasis Coffee. Mereka menggabungkan sentuhan vintage dan modern sehingga menciptakan atmosfer yang unik dan menarik.

Ruangan yang luas dan nyaman membuat cafe ini menjadi pilihan ideal untuk berbagai jenis pertemuan atau acara. Apalagi ditambah desain interior yang kreatif, perpaduan antara elemen klasik dan gaya kontemporer.

Baca Juga: Ini Dia 4 Cafe Terhits di Pekalongan, Cocok Buat Ngumpulnya Para Anak Muda

Halaman:

Editor: Andika Ichsan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x