Ini lho, 5 Tempat Wisata di Puncak Bogor Terpopuler 2023, Cocok untuk Liburan Keluarga saat Akhir Pekan

- 27 Juni 2023, 19:00 WIB
Taman Bunga Nusantara/IG/@alivikry
Taman Bunga Nusantara/IG/@alivikry /

JURNALACEH.COM - Destinasi wisata di Puncak Bogor memiliki suasana yang sejuk bukan hanya akan membuat Anda nyaman, tapi juga menyenangkan untuk semua anggota keluarga lho. Berikut rekomendasi tempat wisata Puncak Bogor terpopuler 2023 yang wajib Anda kunjungi bersama keluarga saat Akhir Pekan. Yuk Cek!

1. Taman Sakura, Kebun Raya Cibodas

Kebun Raya Cibodas Raya ini memiliki suasan yang sangat dingin, disini Anda dapat melihat bunga sakura yang bermekaran warna merah muda dan putih. Cantik sekali lho.

Saat Anda ketempat ini cukup membayar uang masuknya, Rp9.000, parkir sepeda motor Rp5.000, dan parkir mobil Rp16.000. dan Lokasinya langsung saja Anda datang ke Jalan. Kebun Raya Cibodas No. 131, Cimacan, Cipanas, Cianjur, Jawa Barat. Dan jam operasionalnya buka pada pukul 08.00 hingga 17.00 WIB.

Baca Juga: 12 Rekomendasi Wisata Terbaru dan Terpopuler 2023 di Bandung dengan Keindahan Kota Kembang yang memukau

2. The Illusion, Bogor

The Illusion ini memiliki tempat foto yang ada tiga dimensi yang akan mengecoh mata Anda pastinya. yang menampilkan 3D Art, Trick Art, Trick Eye, Upside Down, dan masih banyak lainnya. Anda bisa masuk ketempat ini cukup dengan membeli tiket seharga Rp60.000, dan Rp70.000.

Bagi Anda yang ingin ketempat ini langsung saja ke lokasinya di Jalan, Tirta Nirwana Raya No.119, Bogor Selatan. Dan waktu operasionalnya buka pada pukul 09.00 – 17.00 WIB dan 09.00 – 19.00 hari libur.

3. Curug Leuwi Lieuk, Bogor

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x