Ini Dia, 7 Tempat Wisata Camping Terbaik di Aceh yang Lagi Hits 2023: Menawarkan View Laut dan Danau

- 19 Agustus 2023, 21:29 WIB
Camping di Gunung Siron, Aceh/napaktilas.net/ instagram.com/teukuiwan34/)
Camping di Gunung Siron, Aceh/napaktilas.net/ instagram.com/teukuiwan34/) /


Rute dari Banda Aceh 1 jam 22 menit (49,4 km) lewat Jl. Lintas Sumatra/Jl. Medan B. Aceh/Jl. Medan – Banda Aceh

3. Lhok Mata Ie Beach

Lokasi: Ujung Pancu, Lam Pageu, Kecamatan Peukan Bada, Kabupaten Aceh Besar, Provinsi Aceh
Jam buka: 24 jam, Minggu-Senin
Harga paket camping: Rp5.000/kendaraan roda dua
Rp20.000/kendaraan roda empat
Objek Wisata: Camping ground, snorkeling, trekking, pemandangan sunset, perahu nelayan pencari ikan, dan spot memancing.
Rute dari Banda Aceh: 29 menit (14,2 km) lewat Jl. Lintas Sumatra/Jl. Medan B. Aceh/Jl. Soekarno – Hatta dan Jl. Ujung Pancu

4. Pantai Ujoeng Pancu

Lokasi: Lam Pageu, Peukan Bada, Aceh Besar Regency, Aceh (Cek di Google Maps)

Jam buka: 24 jam, Minggu-Senin
Harga paket camping: Rp5.000/orang
Objek Wisata: Trekking, spot memancing, tempat piknik, tanamn bakau, pemandangan perbukitan, pemandangan gunung, dan tambak udang.
Rute dari Banda Aceh 29 menit (14,0 km) lewat Jl. Lintas Sumatra/Jl. Medan B. Aceh/Jl. Soekarno – Hatta dan Jl. Ujung Pancu.

5. Ujung Nunang

Lokasi: Gn. Suku, Kecamatan Lut Tawar, Kabupaten Aceh Tengah, Provinsi Aceh.
Jam buka: 8.00-20.00 WIB, Minggu - Senin
Harga paket camping Rp 40.000/orang
Objek wisata: Pemandangan Danau Lut Tawar, ikan-ikan di danau, dermaga kecil, pemandangan bukit dan pegunungan.

Rute dari Banda Aceh 6 jam 59 menit (326,3 km) lewat Jl. Lintas Sumatra/Jl. Medan Banda Aceh/Jl. Medan – Banda Aceh dan Jl. Raya Bireuen – Takengon.

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x