3 Wisata di Klaten Terbaru 2023, Keindahan Alamnya Sangat Menakjubkan dan Dijamin Menarik lho!

- 7 September 2023, 11:01 WIB
Rowo Jombor/Instagram/@rowo_jombor_permai_/
Rowo Jombor/Instagram/@rowo_jombor_permai_/ /

Selain itu, Anda juga bisa menikmati kuliner khas di Warung Terapung Rowo Jombor, mengikuti aktivitas memancing, dan mengagumi pemandangan sekitar.

Untuk memasuki gerbangnya, pengunjung hanya perlu membayar tiket masuk sebesar Rp 5.000 per orang.

Baca Juga: Ini Dia, 3 Tempat Wisata di Solo Paling Legendaris yang Wajib Banget Kamu Kunjungi Saat Liburan

Lokasinya berada di Desa Krakitan, Kecamatan Bayat, Kabupaten Klaten, Provinsi Jawa Tengah. Soal fasilitas di Rowo Jombor cukup lengkap mulai dari tempat parkir, gazebo, arena olah raga, taman bermain dan masih banyak tempat lainnya hingga spot foto yang indah dan menarik.

3. Desa Wisata Keprabon

Klaten tidak hanya memiliki banyak tempat indah namun juga merupakan Kota yang masih menjaga dan melestarikan benda-benda tradisional. Termasuk pengerjaan tradisional meski zaman sudah sangat modern.

Salah satu kerajinan khasnya adalah ukiran tanduk kerbau. Dan Anda bisa menemukannya di Desa wisata Keprabon ini. Tempat ini  indah dan dapat memberikan nuansa berbeda dari aktivitas sehari-hari.

Baca Juga: Ini Lho, 5 Menu Kuliner Jalan di Sabang yang Paling Rekomended Bagi Pelancong Wisata yang Berkunjung

Dan sayang sekali jika Anda berada di Klaten tanpa mengunjungi wisata kerajinan tangan yang keindahannya tiada duanya ini.

Sesampainya di sana, Anda  akan menyadari bahwa keindahannya yang memikat tiada duanya. Penduduk Keprabon juga sangat ramah terhadap wisatawan domestik dan mancanegara.

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah