Alasan Semangka Menjadi Simbol Perlawanan Rakyat Palestina

- 2 November 2023, 21:42 WIB
Ilustrasi Semangka Simbol Perlawanan Rakyat Palestina Terhadap Penindasan Israel
Ilustrasi Semangka Simbol Perlawanan Rakyat Palestina Terhadap Penindasan Israel /Instagram@robbyarribaath

"Mereka mengatakan kepada kami bahwa mengecat bendera Palestina itu dilarang, tapi warnanya juga dilarang, Issam berkata, ‘Bagaimana jika saya membuat bunga berwarna merah, hijau, hitam, dan putih? dan petugas tersebut menjawab dengan marah, Ini akan disita. Bahkan jika anda mengecat semangka, itu akan disita," kata mansour.

Zionis Israel mencabut larangan terhadap bendera palestina pada tahun 1993, sebagai bagian dari perjanjian Oslo, yang mencakup perjanjian timbal balik antara israel dan Organisasi Pembebas Palestina.

Baca Juga: Do'a untuk Palestina dan Masjidil Aqsa, Simak Ulasanya di Bawah Ini!

Perjanjian itu merupakan perjanjian formal sebgai upaya menyelesaikan konflik antara palestina dan israel, yang telah berlangsung beberapa dekade, bendera tersebut dianggap mewakili otoritas Palestina, yang akan mengelola Gaza dan Tepi Barat.***

Halaman:

Editor: Fachrulrazi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah