Yuk Berwisata Kuliner ke 3 Tempat Makan Kemayoran yang Terenak dan Tak Boleh Dilewatkan

- 17 November 2023, 19:39 WIB
Zanas Indian Fusion Cuicine Kemayoran/IG/@zanasjakarta
Zanas Indian Fusion Cuicine Kemayoran/IG/@zanasjakarta /

JURNALACEH.COM – Siapa nih hobi kulineran dan suka nyobain berbagai makanan lezat dan khas? Ketika kalian sedang di Kawasan Kemayoran Kota Jakarta, cobain deh sejumlah makanan enak disini. Yuk berwisata kuliner ke 3 tempat makan Kemayoran yang terenak dan tak boleh dilewatkan, diantaranya sebagai berikut:

1. Zanas Indian Fusion Cuisine Kemayoran

Yuk berwisata kuliner ke tempat makan Kemayoran yang terenak dan tak boleh dilewatkan, pada urutan pertama ada Zanas Indian Fusion Cuisine Kemayoran. Disini kalian dapat mencicipi berbagai menu makanan khas India ya, namun tidak perlu khawatir, dijamin bersih deh.

Zanas Indian Fusion Cuisine Kemayoran letaknya tepat di Taman Kemayoran Tower Eboni. Sehingga strategis lokasinya buat kalian kunjungi. Untuk menu favorit di Zanas Indian Fusion Cuisine Kemayoran, seperti: Assorted Naans (Roti Naan dengan tambahan Butter dan Garlic), Chicken Tikka Makanwala (Kari Ayam dengan bumbu khas India dan ada tambahan Daging Kambing) dan Fusion Roll (seporsi Sushi beserta campuran bumbu dan rempah khas India).

Baca Juga: Wajib Coba! 3 Tempat Makan di Center Point Mall Medan dengan Kenikmatan yang Tiada Duanya

Untuk harganya dibanderol Zanas Indian Fusion Cuisine Kemayoran mulai Rp 50.000 saja. Lokasi Zanas Indian Fusion Cuisine Kemayoran ada di Jln. Haji Benyamin Sueb, Kecamatan Kemayoran, Kota Jakarta Pusat, DKI Jakarta.

2. Warung Soto Betawi Bang Nanang

Yuk berwisata kuliner ke tempat makan Kemayoran yang terenak dan tak boleh dilewatkan, pada urutan kedua ada Warung Soto Betawi Bang Nanang. Penggemar kuliner Soto Betawi yang sedang berada di seputar Kemayoran, wajib nih ya nyobain seporsi Soto pada Warung Soto Betawi Bang Nanang.

Terlebih, saat cuaca dingin atau hujan-hujan. Bisa banget mampir ke Warung Soto Betawi Bang Nanang, cicipi menu Soto dengan beragam pilihannya, seperti: Soto Daging Sapi, Soto Ayam, Soto Paru, Soto Iso, Soto Babat dan Soto Campur. Kalau ingin nyobain semuanya, kalian bisa memesan Soto Campur ya. Agar citarasanya lebih komplit.

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah