Ada yang Terbaru Nih! 3 Tempat Nongkrong di Serpong dengan Konsep Instagramable dan Cozy Banget

- 6 Desember 2023, 19:10 WIB
The Morning Person/IG/@iwanlaksmana
The Morning Person/IG/@iwanlaksmana /

JURNALACEH.COM – Kalian lagi merasa jenuh dengan aktivitas atau bosan di rumah terus? Tenang aja, karena di Kawasan Gading Serpong ada sejumlah cafe kekinian bisa kalian kunjungi. Ada yang terbaru nih! 3 Tempat nongkrong di Serpong dengan konsep instagramable dan cozy banget, diantaranya sebagai berikut:

1. The Morning Person

Ada yang terbaru nih! Tempat nongkrong di Serpong dengan konsep instagramable dan cozy banget, pada opsional pertama yaitu The Morning Person. Nah. Kalau bagi kalangan anak muda di Kawasan Gading Serpong pastinya tidak asing dengan cafe baru ini ya. Bahkan bukanya di bulan April 2023 ini.

The Morning Person memiliki konsep kekinian dengan kombinasi warna hijau yang elegan. Untuk menu minuman pada cafe The Morning Person, seperti: Coffee Latte, Espresso, Americano, Ice Chocolate, Ice Lemon Tea dan Vanilla Latte. Pada menu makanan di The Morning Person, seperti: Spaghetti Cakalang, Burger, Mie Geprek Ayam Asap, Squid Ink Rice dan Nasi Goreng Gila.

Baca Juga: 3 Tempat Nongkrong Asyik di Denpasar Bali dengan Konsep yang Cozy Banget dan Bikin Betah

Semua menu yang ditawarkan di tongkrongan The Morning Person pastinya enak, harga yang dibanderol disini mulai Rp 18.000-an. The Morning Person berada pada Downtown Drive Summarecon Serpong, di Jln. Medang Lestari, Kawasan Gading Serpong, Kecamatan Serpong, Kabupaten Tangerang, Banten.

2. Hippie Peas Cafe

Ada yang terbaru nih! Tempat nongkrong di Serpong dengan konsep instagramable dan cozy banget, pada opsional kedua yaitu Hippie Peas Cafe. Untuk tongkrongan di Gading Serpong ini tak kalah menarik, dengan area outdoor-nya. Hippie Peas Cafe memiliki konsep elegan dengan warna putih dan kombinasi warna cokelat.

Kalian yang sedang jenuh, bisa bersantai di Hippie Peas Cafe, sambil menikmati menu andalannya, seperti: Long Black, Ice Chocolate, Machiato, Coffee Latte, Espresso dan Cappucino. Untuk menu makanannya, seperti: Spaghetti Aglio Olio, Nachos King, Mountain Fries, Cheesy Macaroni dan Beef Lasagna. Menu di cafe ini lebih identik dengan Western Food.

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x