4 Tempat Nongkrong di Semarang yang Kekinian Banget, Cozy dan Asyik Kumpul Bareng saat Weekend

- 30 Maret 2024, 21:00 WIB
Old Town White Coffee/IG/@sayang.sapporo
Old Town White Coffee/IG/@sayang.sapporo /

JURNALACEH.COM – Kalian lagi jalan-jalan ke Kota Semarang Jawa Tengah ya? Nah. Tak perlu bingung nyari cafe yang instagramable disini. Berikut 4 tempat nongkrong di Semarang yang kekinian banget, cozy dan asyik kumpul bareng saat weekend, diantaranya yaitu:

1. Old Town White Coffee

Tempat nongkrong di Semarang yang kekinian banget, cozy dan asyik kumpul bareng saat weekend, pada pilihan pertama ada Old Town White Coffee. Cafe di Kota Semarang Jawa Tengah yang instagramable satu ini terbilang sangat recommended untuk kalian kalian kunjungi ya.

Old Town White Coffee ini memiliki nuansa yang nyaman dan kalian dapat menikmati panorama indah disini. Beragam menu minuman enak di Old Town White Coffee, antara lain: Coffee Latte, Espresso, Cappucino, Mochacino, Ice Chocolate, Long Black dan Milkshake yang bervarian.

Baca Juga: 7 Tempat Nongkrong 24 Jam di Depok Paling Murah dan Instagramable, Auto Begadang Sampai Subuh

Yuk mampir ke Old Town White Coffee yang berlokasi di Jln. Mayjend Sutoyo No.11 – A, Kecamatan Pekunden, Kota Semarang, Jawa Tengah. Jam operasional Old Town White Coffee mulai pukul 10.00 WIB, hingga pukul 22.00 WIB.

2. Sora Kafe

Tempat nongkrong di Semarang yang kekinian banget, cozy dan asyik kumpul bareng saat weekend, pada pilihan kedua ada Sora Kafe. Untuk cafe di Kota Semarang Jawa Tengah ini sangat unik konsepnya, namun tetap nyaman buat kalian nongki ya. Atau kalian juga bisa nih mengajak pasangan dinner di Sora Kafe.

Di Sora Kafe tersedia menu minuman enak yang bervarian, seperti: Espresso, Long Black, Vanilla Latte, Matcha Latte, Cappucino, Americano, Ice Lemon Tea, Ice Chocolate dan ada Jus Buah Segar. Selain itu menu makanannya juga enak, seperti: Nasi Goreng, Mie Goreng yang bervarian dan ada Mie Kuah.

Tak perlu ragu lagi untuk berkunjung ke Sora Kafe yang berlokasi di Jln. Prof. Dr. Hamka, Perum BPI No.A – 9, Kawasan Tambakaji, Kecamatan Ngaliyan, Kota Semarang, Jawa Tengah. Sora Kafe buka dari pukul 10.00 WIB, hingga pukul 23.00 WIB.

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x