Wow! 3 Tempat Makan Enak di Sragen yang Kamu Nikmati Kuliner Spesialnya, Cita Rasanya Super Mantap dan Murah

- 28 Mei 2024, 11:00 WIB
Tongseng/ freepik/ freepik
Tongseng/ freepik/ freepik /

JURNALACEH.COM – Hai sobat kuliner! Bagi kamu yang saat ini sedang kebingungan mencari ide makan enak di seputaran Sragen, yuk simak lebih lanjut!

Sragen menawarkan berbagai macam menu makanan dan minuman lezat dengan cita rasa yang begitu menggugah selera makanmu.

Selain itu, harga menu kulinernya juga sangat murah dan cocok untukmu yang ingin kulineran bersama dengan keluarga besar.

Berikut ini kami berikan beberapa rekomendasi tempat makan enak di Sragen antara lain:

1. Tongseng Pak Noto

Adapun tempat makan pertama yang ramai pengunjung di Sragen adalah Tongseng Pak Noto. Tongseng Pak Noto merupakan salah satu kuliner yang patut dicoba di Sragen yang telah menjadi legenda.

Berdiri sejak tahun 1995, Tongseng Pak Noto masih tetap eksis hingga saat ini karena kelezatan rasanya yang sudah terbukti.

Salah satu ciri khas yang membedakan Tongseng Pak Noto adalah kuahnya yang khas. Kuah tongsengnya memiliki warna cokelat muda yang menggugah selera.

Di atas kuah tongseng tersebut, disajikan beragam sayuran seperti tomat dan kol. Selain tongseng, tersedia pilihan menu lain seperti garang asem, sate, gulai, berbagai minuman segar, dan masih banyak lagi.

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah