Ini Lho, 5 Tempat Wisata Paling Terkenal di Banda Aceh dan Tiket Masuknya Gratis

- 2 Mei 2023, 20:18 WIB
Masjid Raya Baiturrahman Banda Aceh
Masjid Raya Baiturrahman Banda Aceh /Instagram/@masjidrayabaiturrahmanaceh

JURNALACEH.COM - Libur akhir pekan memang banyak dimanfaatkan orang-orang untuk berkunjung ke tempat-tempat wisata termasuk yang berada di Banda Aceh.

Banda Aceh yang dikenal sebagai Serambi Mekah memang menyediakan beragam destinasi wisata yang mempesona mulai dari wisata alam, sejarah, budaya, dan banyak lagi wista menarik lainnya.

Nah, kali ini JurnalAceh.com punya beberapa rekomendasi wisata di Banda Aceh yang bisa kamu kunjungi secara gratis. Pensaran apa saja wisatanya? Yuk, langsung simak beberapa ulasan dibawah ini.

Baca Juga: Hits, Wisata Malam Berastagi Paling Favorit dan Diincar Banyak Wisatawan, Viewnya Menawan Bikin Lupa Pulang

Berikut 5 Tempat Wisata paling terkenal tanpa tiket masuk.

1. Masjid Raya Baiturrahman

Bagi kamu yang berada di Banda Aceh tentunya tidak asing lagi dengan Masjid Raya Baiturrahman. Masjid kebanggan masyarakat Aceh ini menjadi salah satu spot ikonik yang selalu ramai dikunjungi wisatawan lokal hingga mancanegara.

Bangunan gedung yang megah dengan payung yang menghiasi Masjid menjadikan ramai wisatawan yang mengabadikan momen saat berkunjung ke Masjid Raya Baiturrahman.

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah