Ini Lho, 5 Destinasi Wisata Alam di Aceh Singkil, yang Memukau dan Terhits Dikunjungi oleh Para Wisatawan

- 31 Juli 2023, 18:47 WIB
Danau Cingkam di Aceh Singkil / Festivaljalanjalan.com
Danau Cingkam di Aceh Singkil / Festivaljalanjalan.com /

JURNALACEH.COM - Kabupaten Aceh Singkil, merupakan salah satu daerah di provinsi Aceh yang banyak menawarkan keindahan tempat wisata. Mulai dari keindahan alam, budaya, kuliner dan religi, sangat lengkap untuk mengisi waktu liburan Anda.

Keindahan wisata alam yang dimiliki dapat dilihat dari gugusan Kepulauan Banyak, mulai dari pantai berpasir putih, pemandangan bawah laut, lokasi surfing dan kawasan konservasi penyu langka dunia.

Baca Juga: Yuk Berwisata Kuliner Malam di Tangerang dengan Mencicipi 3 Pilihan Tempat Bakso Enak dan Menggugah Selera

Kemudian di daerah pegunungan seperti di Kecamatan Suro terdapat air terjun dan arung jeram.
Simak artikel ini karena Jurnalaceh.com akan memberikan beberapa rekomendasi tempat wisata terhits di Kabupaten Aceh Singkil yang wajib dikunjungi.

1. Pulau Palambak

Pulau Palambak adalah salah satu pulau indah yang berada di Aceh Singkil. Pulau kecil ini menawarkan wisata ala Hawai yang tidak membosankan.

Mulai dari pesona pasir putih yang luas membentang dan masih ditambah dengan jejeran pohon kelapa dan rimbunnya pohon-pohon.

Sudah banyak tersedia resort penginapan di Pulau Palambak, jadi tidak perlu khawatir lagi jika ingin menginap.

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x