4 Tempat Makan di Gunung Kidul Yogyakarta Terenak, Paling Dicari dan Harga Menunya Murah, Mulai Rp8.000-an

22 Februari 2024, 19:53 WIB
Ilustrasi tempat makan lesehan di Cilandak/freepick.com/@grmarc /

JURNALACEH.COM – Pergi ke Kota Yogyakarta rasanya kurang lengkap ya kalau tidak nyobain kuliner yang lezat. Berikut 4 tempat makan di Gunung Kidul Yogyakarta terenak, paling dicari dan harga menunya murah hanya mulai Rp 8.000-an, diantaranya yaitu:

1. Rumah Makan Bu Wiwik

Tempat makan di Gunung Kidul Yogyakarta terenak, paling dicari dan harga menunya murah hanya mulai Rp 8.000-an, pada opsional pertama ada Rumah Makan Bu Wiwik. Ini salah satu tempat berwisata kuliner di Kota Yogyakarta yang recommended. Terutama bagi kalian yang bepergian dengan keluarga atau pasangan.

Nah. Pada Rumah Makan Bu Wiwik tersedia menu enak dan paling favorit, seperti: Ayam Bakar Kampung, Cumi Goreng Crispy, Ikan Gurame Asam Manis, Empal Goreng, Ikan Nila Asam Manis dan ada Nasi Goreng. Rasanya benar-benar khas dan sangat menggugah selera.

Baca Juga: Ini Dia 4 Tempat Makan Terdekat di Kelapa Gading yang Patut Diacungi Jempol dan Terpopuler Banget

Harga yang dibanderol pada menu Rumah Makan Bu Wiwik mulai Rp 8.000-an. Yuk kunjungi Rumah Makan Bu Wiwik yang berlokasi di Jln. Baron No.6, Kawasan Mulo, Kecamatan Wonosari, pada Kabupaten Gunung Kidul, Yogyakarta.

2. Pawon Purba

Tempat makan di Gunung Kidul Yogyakarta terenak, paling dicari dan harga menunya murah hanya mulai Rp 8.000-an, pada opsional kedua ada Pawon Purba. Untuk restoran di Kota Yogyakarta ini menyuguhkan view asri pada alam sekitarnya. Kalian pasti betah berlama-lama bersantai bareng keluarga disini.

Ditambah lagi dengan keindahan hamparan sawahnya. Pada restoran Pawon Purba ini tersedia menu favorit dan enak, seperti: Ayam Goreng, Sayur Lombok Ijo, Ikan Nila Goreng, Sambal Bawang, Trancam, Ayam Bakar, Ikan Gurame Bakar, Sambal dan Sayur Lalapan.

Di restoran Pawon Purba harga menunya dibanderol mulai Rp 15.000 per porsi. Buruan langsung ke restoran Pawon Purba yang berlokasi di Kawasan Nglanggeran, Kecamatan Patuk, Kabupaten Gunung Kidul, Yogyakarta.

Baca Juga: Sensasi Manis dan Gurih yang Menggoda! 5 Tempat Makan Combrolini di Jakarta yang Wajib Kamu Coba

3. Hutama Resto

Tempat makan di Gunung Kidul Yogyakarta terenak, paling dicari dan harga menunya murah hanya mulai Rp 8.000-an, pada opsional ketiga ada Hutama Resto. Kalau kalian nyari restoran disekitar Kota Yogyakarta dengan menu kuliner yang khas citarasanya, bisa singgah aja ke Hutama Resto.

Terutama buat kalian yang suka menyantap kuliner olahan Seafood ya. Nah. Menu enak yang jadi andalan Hutama Resto, antara lain: Ikan Kakap Bakar, Ikan Kakap Asam Manis, Oseng Tempe, Tahu Bacem, Sayur Sup, Udang Goreng Crispy, Cah Kangkung, Cumi Goreng Crispy dan Kerang Saus Padang.

Di Hutama Resto harga menunya dibanderol mulai Rp 8.0000, hingga berkisar pada Rp 50.000-an. Lokasi Hutama Resto ada di Jln. Drini Timur, Kawasan Banjarejo, Kecamatan Tanjungsari, Kabupaten Gunung Kidul, Yogyakarta.

Baca Juga: Top! Ini 4 Tempat Makan Terdekat di Jakarta Timur yang Ada Playground, Banyak Menu Enak dan Cozy Banget

4. Restoran Mbah Noto

Tempat makan di Gunung Kidul Yogyakarta terenak, paling dicari dan harga menunya murah hanya mulai Rp 8.000-an, pada opsional keempat ada Restoran Mbah Noto. Satu lagi tempat bersantap kuliner lezat yang dapat kalian kunjungi ketika berada di Kota Yogyakarta.

Buat kalian yang doyan dengan kuliner berbahan dasar Mie, wajib mencobanya disini ya. Untuk menu andalan pada Restoran Mbah Noto, antara lain: Bakmie Godhog Jawa, Bakmie Goreng, Ayam Goreng, Soto Ayam dan ada Nasi Goreng.

Harga menu yang ditawarkan Restoran Mbah Noto dibanderol mulai harga Rp 16.000. Buruan yuk langsung mampir ke Restoran Mbah Noto yang lokasinya ada di Jln. Yogyakarta – Wonosari, Kawasan Logandeng, Kecamatan Playen, pada Kabupaten Gunung Kidul, Yogyakarta.

Demikian sejumlah tempat makan di Gunung Kidul yang terkenal enak, harga murah dan paling dicari para wisatawan.***

Editor: Fauzi Jurnal Aceh

Tags

Terkini

Terpopuler