Rekomendasi 8 Wisata Ikonik yang Ada di Kota Tua Jakarta

- 1 Januari 2023, 00:00 WIB
Kota Tua Jakarta
Kota Tua Jakarta /Instagram/@andikagram

JURNALACEH.COM- Kota Tua Jakarta merupakan destinasi wisata ikonik di Ibu Kota. Kawasan ini sudah ada sejak zaman Kolonial Belanda. Dan sampai sekarang, kawasan Kota Tua Jakarta masih sering didatangi oleh wisatawan lokal sampai mancanegara.

Lantas, wisata apa saja yang terdapat di Kota Tua Jakarta?

Berikut ini tempat ikonis yang ada di Kota Tua Jakarta yang dapat anda kunjungi sambil berwisata.

Baca Juga: Apakah Set Top Box Bisa Meledak? Simak Penjelasan dan Rekomendasi STB dari Kominfo

1. Art Street Kota Tua

Dari pintu masuk stasiun kota, tepatnya di seberang depan anda sudah memasuki Art Street Kota Tua, kawasan ini menjadi pusatnya seniman jalanan berkumpul. Sepanjang jalan akan terlihat seniman jalanan cosplay, mengamen, dan pantomim dengan beraneka kostum ala zaman penjajah.

2. Stasiun Kereta Api Jakarta Pusat

Stasiun kereta api Jakarta Pusat merupakan stasiun tertua di bangun pada tahun 1870.

Sampai sekarang stasiun ini masih aktif digunakan untuk jalur commuter line Jabodetabek.

Baca Juga: Jungleland Sentul Bogor, Harga Tiket Terbaru dan 10 Wahana Permainan yang Siap Menghiburmu Bersama Keluarga

Halaman:

Editor: Ade Alkausar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x