Pelaksanaan Puasa Rajab Berapa Hari? Berikut Ini Jadwal, Niat, dan Tata Cara Pelaksanaannya

- 24 Januari 2023, 15:19 WIB
Ilustrasi - Pelaksanaan Puasa Rajab Berapa Hari? Berikut Ini Jadwal, Niat, dan Tata Cara Pelaksanaannya
Ilustrasi - Pelaksanaan Puasa Rajab Berapa Hari? Berikut Ini Jadwal, Niat, dan Tata Cara Pelaksanaannya /PIxabay/

Nawaitu shauma Rajaba sunnatan lillahi ta'ala.

Yang Artinya : Aku berniat puasa Rajab, Sunnah karena Allah ta'ala.

• Niat Puasa Rajab Pada Siang Hari

Bagi umat muslim yang lupa melafalkan niat puasa Rajab pada malam hari di perbolehkan untuk melafalkan pada siang hari. Berikut ini adalah bacaan niat puasa Rajab yang dilafalkan pada siang hari:

نَوَيْتُ صَوْمَ هٰذَا الْيَوْمِ عَنْ أَدَاءِ شَهْرِ رَجَبَ سُنَّةً لِلّٰهِ تَعَالَى

Nawaitu shauma hadzal yaumi 'an ada'i syahri rajaba lillahi ta'ala.

Yang Artinya: Saya niat puasa sunnah bulan Rajab hari ini, sunnah karena Allah ta'ala.

Baca Juga: Niat Puasa Nazar Lengkap Disertai Artinya

• Makan Sahur

Sama dengan hal puasa lainnya sebelum melaksanakan puasa Rajab dianjurkan untuk makan sahur, untuk melakukan waktu sahur menjelang masuk waktu subuh sebelum imsak.

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah