Yuk Cobain! 4 Kuliner Malam Surabaya, Solusi Perut Lapar Tengah Malam

- 13 Februari 2023, 21:51 WIB
Sate Ayam Lisidu/Instagram/@lisidu.jr
Sate Ayam Lisidu/Instagram/@lisidu.jr /

JURNALACEH.COM- Jika berkunjung ke Surabaya, sempatkan waktumu untuk mengunjungi berbagai tempat makan enak yang ada di Surabaya. Salah satu yang wajib kamu cobain adalah kuliner malamnya.

Kota Surabaya dalam urusan kuliner, jangan diragukan lagi kelezatannya, sudah pasti mantul. Salah satu makanan khas paling terkenal dari kota ini adalah rawon.

Tapi, gak cuma rawon, masih banyak khas Kota Pahlawan ini yang layak untuk kamu cicipi. Penasaran apa saja kuliner malam Surabaya yang wajib kamu kunjungi?

Baca Juga: 5 Kuliner Malam Jogja yang Lezat dan Murah, Ramah di Kantong

Berikut ada beberapa tempat kuliner malam di Surabaya yang paling recommended dikunjungi.

1. Sate Ayam Lisidu

Makanan yang wajib sekali kamu cobain adalah Sate Ayam Lisidu. Rumah makan sate ini merupakan sebuah rumah makan spesialis sate ayam yang paling legendaris di Surabaya.

Yang membuat Sate Ayam Lisidu ini spesial, yaitu terbuat dari daging ayam kampung berkualitas. Tekstur dagingnya yang diolah menjadi sate terasa sangat lembut.

Baca Juga: 5 Tempat Kuliner Malam di Bandung yang Cocok Bagi Kamu yang Suka Nongkrong

Dan keistimewaan sate ini terletak pada bumbu kacangnya, memiliki rasa yang mantap juga manis dan gurih.

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x