Top 3 Kuliner Khas Yogyakarta yang Banyak Diincar Wisatawan

- 22 Februari 2023, 15:48 WIB
Gudeg ,Mbok Lindu
Gudeg ,Mbok Lindu /Google Yudhy Darmawan

2. Soto Bathok Mbah Katro

Di Jogja terdapat tempat sarapan yang menarik untuk dikunjungi, yaitu Soto Bathok Mbah Katro. Warung soto ini terletak di sebuah bangunan yang terbuat dari saung bambu, sehingga memberikan kesan asri.

Uniknya, soto yang ada ditempat ini disajikan dalam tempurung kelapa, dihidangkan dengan nasi, tauge, daging, serta taburan bawang goreng dan seledri. Selain itu, di atas meja juga disajikan tempe goreng dan sate-satean seperti sate telur puyuh agar makan menjadi makin nikmat.

Lokasinya berada di Sambisari, Purwomartani, Kec. Kalasan, Kabupaten Sleman, Yogyakarta.

Baca Juga: Terbaru! 5 Wisata Tangerang Bikin Liburanmu Tambah Menyenangkan

3. SGPC Bu Wiryo 1959

SGPC sendiri adalah singkatan dari Sego Pecel, atau dalam Bahasa Indonesianya nasi pecel.Tempat makan ini sudah berjualan cukup lama, yaitu sejak 1959. Dulunya lokasi kuliner ini berada di kantin Fakultas Teknologi Pertanian dan Perhutanan UGM.

SGPC Bu Wiryo ini cukup laris dan banyak diincar, sehingga saat ini sudah membuka kedai sendiri.Selain sego pecel, makanan khas di SGPC ini adalah sop daging sapi yang memiliki rasa segar, serta dagingnya empuk dan lezat.

Halaman:

Editor: Fachrulrazi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x