Rekomendasi 4 Makanan Khas Semarang untuk Wisata Kuliner dan Cocok Dijadikan Oleh-Oleh

- 28 Februari 2023, 14:05 WIB
Wingko Babat/IG/@buendutkulineran
Wingko Babat/IG/@buendutkulineran /

Sehingga membuat citarasa lumpia semakin nikmat apalagi disantap dengan kuah sambal. Untuk satu porsi lumpia bisa anda nikmati dengan harga mulai dari Rp 7.000 hingga Rp 17.000 per potongnya.

3. Tahu Gimbal

Makanan khas Semarang ketiga adalah Tahu Gimbal. Nama Gimbal ini berasal dari tambahan adonan tepung dan juga udang yang terlihat bertumpuk. Makanan Khas Semarang ini menggunakan kol mentah, tauge, lontong, telur, dan lainnya.

Baca Juga: Yuk Kepoin 5 Wisata Probolinggo Paling Populer, Bikin Kamu Langsung Terhipnotis dengan Wisata Baharinya

Kemudian disiram dengan saus kacang yang encer dan campuran bumbu Petis udang, sehingga membuat rasanya sangat nikmat. Anda bisa menemukan lokasinya berada di Jalan Plampitan Semarang. Untuk harganya mulai dari Rp 8.000 sampai Rp 12.000 per porsinya.

4. Lapis Legit

Makanan khas Semarang keempat adalah Lapis Legit. Untuk resep kue Lapis Legit khas Semarang berbeda dengan kue lapis lainnya. Kue Lapis Legit ini diberikan tambahan kapulaga dan rempah lainya.

Kemudian adonan yang sudah jadi dimasukkan ke dalam loyang secara bertahap. Sehingga nantinya lapis tersebut akan mempunyai minimal 18 lapisan yang bertumpuk dengan rapi. Untuk citarasanya sangat manis. Untuk bisa menikmati kue Lapis Legit ini ada di toko kue Lapis Legit Anggrek yang berada di Jalan Majapahit Semarang.

Untuk harganya satu kota kue Lapis Legit ini cukup bervariasi mulai dari Rp 25.000 hingga Rp 50.000 tergantung pilihan rasanya dan ukuran kotaknya***

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah