Arti Mimpi Rambut Rontok, Pertanda Keberuntungan atau Malah Sebaliknya? Ini Ulasannya Menurut Islam

- 2 Maret 2023, 05:59 WIB
Ilustrasi mimpi lagi mandi
Ilustrasi mimpi lagi mandi /Pexels.com

JURNALACEH.COM- Sedikit atau banyak, rambut rontok tetap tetap saja membuat kamu kesal dan merasa takut, bahkan hal tersebut sering terjadi dalam mimpi.

Rambut tersebut diibaratkan sebagai mahkota perempuan, bermimpi rambut rontok sudah pasti membuat kamu merasa ketakutan dan menimbulkan perasaan khawatir.

Lantas, apakah mimpi rambut rontok suatu hal yang buruk dan menakutkan seperti yang dikhawatirkan?

Baca Juga: Ini Dia Lho! Arti Mimpi Seseorang Datang Bulan

Banyak yang bilang kalau bermimpi tentang rambut rontok merupakan pertanda buruk. Bermimpi rambut rontok dipercaya sebagai peringatan bahwa kamu akan kehilangan rezeki atau bahkan kehilangan benda berharga dalam waktu dekat.

Ternyata, bermimpi tentang rambut rontok memiliki beragam makna menurut pandangan Islam. Terdapat makna baik dan ada juga makna buruk yang tersirat.

Dilansir dari berbagai sumber, berikut arti mimpi mengenai rambut rontok:

Baca Juga: Ini Lho! 5 Tafsir Mimpi Melihat Ular, Gak Semua Negatif

1. Mimpi Rambut Rontok Sampai Botak
Arti dari mimpi rambut rontok sampai botak menandakan bahwa kamu memiliki rasa kurang percaya diri terhadap diri sendiri.

Mimpi ini juga merupakan sebuah peringatan untuk kamu lebih percaya diri lagi, anjuran agama Islam mengajarkan bahwa tidak boleh bersedih, apalagi sampai menurunkan rasa percaya diri.

2. Mimpi Rambut Rontok Banyak

Arti dari mimpi rambut rontok yang sangat banyak menandakan bahwa hal tersebut pertanda baik. Menurut pandangan Islam, bermimpi rambut rontok kamu akan mendapatkan pencerahan secara spiritual.

Halaman:

Editor: Fachrulrazi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x