5 Destinasi Wisata Sentul yang Paling Instagramable dan Hits Banget Tahun 2023

- 22 Maret 2023, 09:59 WIB
Taman Budaya Sentul
Taman Budaya Sentul /Instagram @tamanbudaya_id

JURNALACEH.COM- Sentul merupakan salah satu daerah yang berada di Jawa Barat, tepatnya di Bogor. Sentul sangat terkenal dengan detsinasi wisatanya yang penuh pesona dan begitu indah. Tak hanya itu, tempat wisatanya juga instagramable banget lho.

Buat kamu yang penasaran bagaimana destinasi wisata alamnya, yuk simak beberapa tempat wisata hits yang bisa kamu kunjungi di Sentul berikut ini:

1. Taman  Fathan Hambalang
Taman Fathan Hambalang menyuguhi pemandangan alam puncak yang begitu indah dan mempesona.

Baca Juga: 4 Wisata Alam Malang Bikin Liburan Seru dan Terbaru 2023

Taman ini berada di kawasan perbukitan sehingga saat berkunjung kesini, kamu akan menyaksikan keindahan alam pegunungan yang begitu indah dan megah dari atas ketinggian bukit ini.

Saat malam hari, tempat wisata ini dipenuhi oleh berbagai lampu hias yang menghiasi tempatnya sehingga tempat wisata ini memiliki suasana yang instagramable buat anak-anak muda nih.
Lokasinya ada di Hambalang, Kec. Citeureup, Kab. Bogor, Jawa Barat.

2. Kampoeng Koneng
Kampoeng Koneng merupakan tempat wisata hits yang bisa kamu kunjungi. Yaitu salah satu tempat rekreasi keluarga yang menyuguhi pemandangan alam perkampungan tradisional dengan bangunan pondok yang begitu estetik dan semi minimalis.

Baca Juga: 5 Tempat Wisata Majalengka yang Paling Hits dan Populer Tahun 2023, Yuk Kunjungi Pesona Keindahan Alamnya

Tak hanya itu, disini juga terdapat kolam ikan dan hamparan sawah yang luas, tempat ini juga memiliki spot foto wisata instagramable yang bisa kamu manfaatkan untuk postingan menarik di sosial mediamu.

Lokasinya ada di Jl. Tapos, RT 03/ RW 04, Sentul Selatan, Bojong Koneng, Babakan Madang, Bogor.

3. Taman Budaya Sentul
Taman Budaya Sentul merupakan salah satu tempat wisata hits selanjutnya yang bisa kamu kunjungi di Sentul, taman ini sangat populer dan tidak pernah sepi pengunjung.

Baca Juga: 5 Tempat Wisata Bandung yang Lagi Hits Buat Liburan Seru Tahun 2023, Pesona Destinasinya Bikin Kamu Lupa Balik

Tampilannya yang cukup menarik membuat para wisatawan ramai berkunjung kesini apalagi saat weekend.
Taman ini menyediakan berbagai macam wahana.

Tersedia juga outbound yang bisa kamu coba bersama dengan keluarga, maupun teman untuk membuat hari liburmu semakin seru dan menyenangkan.

Lokasinya ada di Jl. Siliwangi No. 1, Sumur Batu, Kec. Babakan Madang, Kab. Bogor, Jawa Barat.

Halaman:

Editor: Fachrulrazi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x