Catat! 6 Tempat Wisata di Pangalengan, Cocok Diajak Keluarga Liburan

- 4 April 2023, 13:37 WIB
Kampung Singkur/Instagram/@singkur_village/
Kampung Singkur/Instagram/@singkur_village/ /

JURNALACEH.COM- Pangalengan banyak tepat wisatanya yang sangat cocok untuk dikunjungi bersama keluarga, sebelum melakukan perjalanan liburan lihat dulu alamat yang akan dituju.

Mengunjungi tempat wisata bersama keluarga tentu sangat menyenangkan dan asyik dijelajahi, apalagi di Pangalengan banyak tempanya yang disungguhkan dengan perkebunan.

Perkebunan Pangalengan itu pun berada dibukit-bukit, yang jelas kamu dapat melihat indahnya pemandangan yang ada dibawah sana.

Baca Juga: 4 Tempat Wisata Keluarga di Sentul Paling Recommended, Cocok Banget Buat Libur Lebaran 2023!

Sebelum diberikan lokasi atau alamat tempat wisata di Pangalengan, ada baiknya diberikan informasi yang terkenal di Pangalengan sebagai daerah pertanian, peternakan dan perkebunan. Terdapat beberapa perkebunan teh dan kini yang dikelola oleh PTPN.

Nah, berikut dan catat alamat tempat wisata di Pangalengan yang sangat cocok diajak keluarga saat liburan.

1. Perkebunan Teh Malabar Ayana

Di Perkebunan Teh Malabar sangat cocok diajak keluarga saat hari libur tiba. Alamat atau lokasinya berada di Desa Banjarsari, Kecamatan Pangalengan, Kabupaten Bandung, Jawa Barat. Perkebunan ini terletak pada ketinggian 1550 meter di atas permukaan laut.

Baca Juga: 3 Rekomendasi Tempat Wisata Klaten yang Terbaru Bisa untuk Liburan Bersama Keluarga

Suasana di Perkebunan Teh Malabar Ayana nyaman untuk berlibur bersama keluarga. Selain itu kamu dapat menikmati liburan edukasi sejarah, berkeliling perkebunan teh malabar mulai dari rumah bosscha 'mess bosscha', gunung nini, makam bosscha, pabrik teh malabar hingga kolam renang.

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x