3 Kuliner Malang Kota yang Legendaris, Rasanya Enak dan Paling Juara

- 13 April 2023, 11:57 WIB
Bakso President /Instagram/@baksopresidentofficial
Bakso President /Instagram/@baksopresidentofficial /

Baca Juga: Rekomendasi 4 Kuliner Malam di Purworejo Paling Enak, Siap Bikin Perut Kenyang

Hanya saja memiliki perbedaan terletak pada lauk pauknya. Di sini, pembeli bisa memilih langsung lauk pauk mulai dari telur goreng, lele goreng hingga dadar jagung.

Tempat makan ini berlokasi di Jln Kawi Atas Nomor 43B.

3. Bakso President

Kuliner selanjutnya ada bakso president. Kuliner ini juga terbilang sangat legendaris dan sudah tidak asing lagi dikalangan masyarakat Malang, bahkan bakso president bisa ditemui di mana saja.

Baca Juga: Ini Dia! 3 Tempat Buka Bersama di Medan, Sajikan Kuliner yang Bikin Selera Makan Meningkat

Ada yang menjadi pembeda bakso khas Malang satu ini dengan bakso lainnya. Bedanya terletak pada isiannya dan cara penyajiannya.

Bakso pada umumnya hanya berisi bulatan bakso daging, sayuran dan mie, sedangkan bakso president khas Malang ini ditambah pangsit dan tahu putih.

Bahkan, di kedai ini pembeli bisa memilih sendiri jenis isiannya yang menurut mereka enak, mulai dari bakso goreng, bakso urat, siomay, telur, udang goreng dan lain-lain.

Baca Juga: Wah! Ini Kuliner Palembang Paling Terkenal, Berhasil Bikin Pengunjung Antri

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah