Yuk Cobain Resep Nastar Ny Liem, Enak, Lembut dan Anti Gagal

- 18 April 2023, 15:23 WIB
Kue Nastar/ wardama yanti
Kue Nastar/ wardama yanti /

Baca Juga: 3 Resep Kue Cokelat Khas Lebaran yang Wajib ada di Meja Tamu

6. Panggang dalam oven dengan suhu 150 derajat Celcius kurang lebih selama 20 menit, kemudian angkat dan biarkan dingin.

7. Setelah dingin baru olesi dengan bahan olesan tunggu sebentar sampai mengering, lalu olesi kembali.

8. Setelah diolesi sebanyak dua kali, panggang kembali dalam oven dengan suhu 150 derajat Celcius selama 20 menit.

Baca Juga: 5 Resep Kue Kering Coklat Khas Lebaran, Praktis dan Mudah Banget Dibuat

9. Kemudian angkat nastar dari dalam oven dan biarkan dingin.

10. Setelah dingin, kue nastar sudah bisa dihidangkan atau disimpan dalam toples kedap udara.***

Update berita dan artikel menarik lainnya di Google News

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x