Cek Harga Tiket Bus Medan – Banda Aceh untuk Persiapan Arus Balik Lebaran 2023

- 26 April 2023, 16:37 WIB
Bus Sempati Star/IG/@dobippangaribuan
Bus Sempati Star/IG/@dobippangaribuan /

JURNALACEH.COM – Bagi para pemudik yang sudah selesai berlibur, tentunya sedang bersiap-siap untuk pulang atau arus balik. Berikut tim JurnalAceh.com memberi info harga tiket bus Medan – Banda Aceh untuk persiapan arus balik mudik, diantaranya: 

1. Harga Tiket Bus Pusaka, Anugerah, Kurnia

Untuk harga tiket bus Pusaka, Anugerah dan Kurnia mulai dari Rp190.000 sampai dengan Rp260.000 berdasarkan kelas bus, sebagai berikut:

 Bus Kelas Patas, harga tiketnya: Rp190.000.
 Bus Kelas Patas VIP, harga tiketnya: Rp200.000.
 Bus Kelas Patas yang baru, harga tiketnya: Rp200.000
 Bus AW Series, harga tiketnya: Rp240.000.
 Bus kelas Super Executive, harga tiketnya: Rp260.000.

Lokasi pemesanan tiket bus, kalian bisa langsung ke Jln. Gagak Hitam No.12, Kecamatan Medan Sunggal, Kota Medan, Sumatera Utara. Dengan nomor telepon (061) 8452525.

Baca Juga: Yuk Simak! Berikut Harga Tiket Bus dari Banda Aceh ke Medan saat Mudik Lebaran 2023

2. Harga Tiket Bus Putra Pelangi

Untuk harga tiket Bus Putra Pelangi kisaran harganya mulai dari Rp230.000 sampai dengan Rp280.000, berdasarkan kelas busnya sebagai berikut:

 Bus kelas Deluxe Executive, harga tiketnya: Rp230.000.
 Bus kelas Executive Non Stop, harga tiketnya: Rp280.000.

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x